STRATEGI PEMASARAN USAHA JASA UD. CAHAYA MAS DI KOTA BANJARMASIN

Eftidayah, Nurul Hikmah (2022) STRATEGI PEMASARAN USAHA JASA UD. CAHAYA MAS DI KOTA BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
JURNAL NURUL HIKMAH EFTIDAYAH.pdf

Download (52kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mengetahui apa saja kekuatan dan kelemahan di dalam strategi pemasaran yang UD. Cahaya Mas terapkan, (2) mengetahui bagaimana strategi pemasaran usaha jasa UD. Cahaya Mas di Kota Banjarmasin. Rancangan penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang dilakukan apa adanya atau sesuai dengan fakta yang ada dilapangan tanpa adanya suatu manipulasi atau kebongongan yang mana data dikumpulkan dari observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan (1) ada 3 poin yang menjadi kekuatan dan 4 poin yang menjadi kelemahan dalam strategi pemasaran yang UD. Cahaya Mas terapkan, (2) 3 poin yang menjadi kekuatan dalam strategi pemasaran UD. Cahaya Mas agar bisa dipertahankan dan ditingkatkan, 4 poin kelemahan dalam strategi pemasaran UD. Cahaya Mas agar bisa ditangani karena sangat berpengaruh dalam keberlangsungan kegiatan operasional perusahaan. This study aims to: (1) find out what are the strengths and weaknesses in UD. Cahaya Mas marketing strategy applies, (2) knows how the marketing strategy of UD. Cahaya Mas services business in Banjarmasin City. The design of this research is qualitative research which is carried out as it is or in accordance with the facts in the field without any manipulation or arrogance in which data is collected from observations and interviews. The results showed (1) there were 3 points that became strengths and 4 points that became weaknesses in UD. Cahaya Mas marketing strategy applies, (2) 3 points which are strengths in UD. Cahaya Mas marketing strategy. Cahaya Mas so that it can be maintained and improved, 4 points of weakness in UD. Cahaya Mas marketing strategy. Cahaya Mas so that it can be handled because it is very influential in the sustainability of the company's operational activities.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Strategi Pemasaran, Usaha Jasa, Kekuatan dan Kelemahan Marketing Strategy, Service Business, Strengths an Weaknesses
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Nurul Hikmah Eftidayah
Date Deposited: 03 Aug 2022 06:02
Last Modified: 03 Aug 2022 06:02
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/11381

Actions (login required)

View Item View Item