PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BAGIAN KEUANGAN PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XIII PERSERO DANAU SALAK DI MATARAMAN

Pratiwi, Erlina Viola (2022) PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BAGIAN KEUANGAN PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XIII PERSERO DANAU SALAK DI MATARAMAN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Erlina Viola Pratiwi 18310517.pdf

Download (430kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji : Untuk mengetahui kompensasi finansial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada bagian keuangan PT. Perkebunan Nusantara XIII Persero Danau Salak di Mataraman. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif deskriptif yang dilakukan melalui pembagian kuesioner yang disebarkan kepada karyawan pada bagian keuangan PT. Perkebunan Nusantara XIII Persero Danau Salak di Mataraman dengan sampel yang diambil sebanyak 32 orang dengan teknik sampel jenuh, data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan deskriptif kuantitatif dengan rumus persentase. Hasil penelitian menunjukan bahwa kompensasi finansial berupa gaji, tunjangan, dan insentif berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan yang mana kompensasi yang diberikan oleh PT. Perkebunan Nusantara XIII Persero Danau Salak di Mataraman sudah sesuai dalam meningkatkan kinerja karyawan. This study aims to examine : To determine financial compensation has a significant effect on employee performance in the financial part of PT. Perkebunan Nusantara XIII Persero Danau Salak in Mataraman. The research method used is a descriptive quantitative research method carried out through the distribution of questionnaires that are distributed to employees in the financial department of PT. Perkebunan Nusantara XIII Persero Danau Salak in Mataraman with samples taken as many as 32 people with saturated sample techniques, the data obtained were then analyzed using quantitative descriptive with a percentage formula. The results showed that financial compensation in the form of salaries, benefits, and incentives had a significant effect on employee performance, where the compensation provided by PT. Perkebunan Nusantara XIII Persero Danau Salak in Mataraman is appropriate in improving employee performance.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kompensasi Finansial, Kinerja Karyawan Financial Compensation, Employee Performance
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Erlina Viola Pratiwi
Date Deposited: 08 Aug 2022 03:53
Last Modified: 08 Aug 2022 03:53
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/11593

Actions (login required)

View Item View Item