APLIKASI PENJUALAN KERAJINAN TANGAN BUATAN RUMAHAN BERBASIS WEB

Norhilmi, Norhilmi (2022) APLIKASI PENJUALAN KERAJINAN TANGAN BUATAN RUMAHAN BERBASIS WEB. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Lembar Pengesahan Skripsi.pdf

Download (77kB)
[img] Text
Pernyataan Keaslian Skripsi.pdf

Download (264kB)
[img] Text
Artikel_Norhilmi.pdf

Download (207kB)

Abstract

Perkembangan teknologi mengalami perkembangan yang sangat cepat seiring dengan kebutuhan manusia yang sangat banyak. Sistem teknologi web menjadi salah satu aplikasi yang paling sering digunakan dalam kehidupan manusia sehari-hari. Salah satunya adalah penjualan secara online. Dengan mengunnakan komputer sebagai alat bantu, mampu menyimpan dan mengelolah data secara tepat, cepat dan akurat. Toko Kerajinan tangan bergerak dibidang penjualan yang dalam sistem penjualannya masih menggunkan cara masih memajang di depan toko rumah saja. Melihat permasalahan ini, ide serta gagasan untuk merancang dan membangun sebuah aplikasi penjualan menjadi pilihan solusi yang tepat. Hasil dari perancangan apliakasi penjualan kerajinan tangan buatan rumahan Berbasis Web diharapkan dapat membantu pengrajin atau tim dalam pelayanan penjualan. Adapun beberapa saran yang ingin diusulkan yaitu pengembangan sistem ini hendaknya lebih ditingkatkan lagi dari segi penyajian informasi yang lebik banyak dan fleksibel berupa penjualan online dan sistem informasi pengelolaan data keuangan selanjutnya diharapkan dapat diimplementasikan menggunakan mobile ataupun android. The development of technology has developed very quickly along with the many human needs. Web technology systems are one of the most frequently used applications in everyday human life. One of them is selling online. By using a computer as a tool, you are able to store and manage data precisely, quickly and accurately. The Handicraft shop is engaged in sales which in the sales system still uses the way it is still displayed in front of the home shop. Seeing this problem, ideas and ideas to design and build a sales application are the right solution choices. The results of designing a web-based home-made handicraft sales application are expected to help craftsmen or teams in sales services. There are several suggestions that want to be proposed, namely the development of this system should be further improved in terms of presenting more and more flexible information in the form of online sales and financial data management information systems which are then expected to be implemented using mobile or android.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, penjualan, kerajian, PHP, MySQL
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Norhilmi
Date Deposited: 18 Nov 2022 01:06
Last Modified: 18 Nov 2022 01:06
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/11608

Actions (login required)

View Item View Item