ANALISIS MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KHARISMA INTIMITRA BANJARMASIN

LESTARI, AYU (2022) ANALISIS MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KHARISMA INTIMITRA BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL AYU LESTARI 18310453.pdf

Download (346kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) analisis motivasi kerja dapat meningkatkan kinerja karyawan pada PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin (2) faktor pendorong motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif, agar dapat mengidentifikasikan, menjelaskan, mengambarkan atau mendeskripsikan dan menggali data berdasarkan fakta-fakta yang ditemukan di lapangan yang berdasarkan dengan hasil wawancara mendalam, observasi langsung, serta dokumentasai di lokasi penelitian. Penelitian ini dilaksanakan pada PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin dengan memilih 7 orang responden yang dianggap representative, yaitu 1 orang General Manajer, 1 orang HRD Personalia dan 1 orang staf personalia sebagai responden kunci dan 4 orang karyawan non staf sebagai responden nonkunci. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara mendalam ,observasi dan studi pustaka. Dari hasil pembahasan mengenai Analisis Motivasi Terkadap Kinerja Karyawan pada PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin, menunjukkan bahwa motivasi kerja yang diberikan oleh perusahaan PT. Kharisma IntiMitra dapat meningkatkan kinerja karyawan, serta faktor pendorong motivasi kerja terhadap kinerja karyawan yaitu memberikan kompensasi atau gaji yang sepadan, memberikan penghargaan kepada karyawan yang berprestasi dan menyediakan fasilitas kerja yang memadai. PT. Kharisma IntiMitra dapat dikatakan baik apabila kinerja karyawan memuaskan serta dapat meningkatkan citra perusahaan. This study aims to determine: (1) work motivation analysis can improve employee performance at PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin (2) the driving factors of work motivation on employee performance at PT. Kharisma Inti Mitra Banjarmasin. This study aims to determine the analysis of work motivation on employee performance at PT. Kharisma Inti Mitra Banjarmasin. The type of research used is descriptive qualitative, in order to identify, explain, describe or describe and explore data based on the facts found in the field based on the results of in-depth interviews, direct observations, and documentation at the research location. This research was conducted at PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin by selecting 7 respondents who are considered representative, namely 1 General Manager, 1 HRD Personnel and 1 personnel staff as key respondents and 4 non-staff employees as non-key respondents. Data collection techniques used in this study were in-depth interviews, observations and literature studies. From the results of the discussion regarding the Analysis of Motivation on Employee Performance at PT. Kharisma IntiMitra Banjarmasin, shows that the work motivation given by the company PT. Kharisma IntiMitra can improve employee performance, as well as factors driving work motivation on employee performance, namely providing compensation or commensurate salaries, giving awards to employees who excel and providing adequate work facilities. PT. Kharisma IntiMitra can be said to be good if the employee's performance is satisfactory and can improve the company's image.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan, Faktor Pendorong Work Motivation, Employee Performance, Driving Factors
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Ayu Lestari
Date Deposited: 06 Aug 2022 04:38
Last Modified: 06 Aug 2022 04:38
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/11610

Actions (login required)

View Item View Item