ANALISIS KEBIJAKSANAAN SELEKSI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV.INTAN KARYA MANDIRI MARTAPURA

Amrullah, Nazar (2022) ANALISIS KEBIJAKSANAAN SELEKSI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV.INTAN KARYA MANDIRI MARTAPURA. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
artikel skripsi nazar pdf.pdf

Download (204kB)

Abstract

Nazar Amrullah.2022.Analisis Kebijaksanaan Seleksi dan Motivasi Terhadap Kineja Karyawan pada CV.Intan Karya Mandiri Martapura.Pembbimbing I :Hairrl SE.MM Pembimbing II :Hj.Lamsah SE.MM Tujuan dari penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui bagaimana metode seleksi yang digunakan CV.Intan Karya Mandiri dalam mencapai tujuan perusahaannya sesuai dengan metode seleksi dalam manajemen sumber daya manusia para karyawan (2) untuk menegetahui upaya upaya apa saja yang dapat dilakukan dalam meningkatkan motivasi kerja karyawan CV.Intan Karya Mandiri. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi,observasi dan wawancara.Sedangkan teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan deskrptif analisis,meliputi.:reduksi data,penyajian data dan penarikan kesimpulan. Dari hasil analisis terdapat metode-metode seleksi dan upaya-upaya dilakukan dalam meningkatkanmotivasi kinerja karyawan pada CV.Intan Karya Mandiri.Melakukan pengumpulan data dari hasil teks wawancara yang telah dilakukan,tahap terakhir dilanjutkan dengan menganalisis untuk mengetahui kebijaksanaan seleksi dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada CV.Intan Karya Madiri Nazar Amrullah. 2022. Analysis of Selection and Motivation Policy on Employee Performance at Cv.Intan Karya Mandiri. Supervisor (I) Hairul (II) Hj.Lamsah The aims of this study are (1) to find out how the selection method used by CV. Intan Karya Mandiri in achieving its company goals in accordance with the selection method in human resource management for employees (2) To find out what efforts can be made to increase employee motivation at CV. Intan by Mandiri. The method used in this research is a qualitative descriptive method. Data collection techniques used are documentation, observation and interviews. While the data analysis techniques in this study used descriptive analysis, including: data reduction, data presentation and drawing conclusions. From the results of the analysis there are selection methods and efforts are made to increase employee performance motivation at CV.Intan Karya Mandiri. collect data from the results of the interview text answers that have been carried out, the last stage is continued by analyzing to determine the selection policy and motivation for employee performance at CV.Intan Karya Mandiri.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kebijaksaan Seleksi, Motivasi, Kinerja Karyawan, CV. Intan Karya Mandiri Martapura. Selection Policy, Motivation, Employee Performance, CV. Intan Karya Mandiri Martapura.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Nazar Amrullah
Date Deposited: 10 Aug 2022 03:41
Last Modified: 10 Aug 2022 03:41
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/11835

Actions (login required)

View Item View Item