HUBUNGAN BBLR, PEKERJAAN IBU DAN PENYAKIT INFEKSI DENGAN STATUS GIZI KURANG PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BERANGAS TAHUN 2022

Ariani, Rafidah (2022) HUBUNGAN BBLR, PEKERJAAN IBU DAN PENYAKIT INFEKSI DENGAN STATUS GIZI KURANG PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BERANGAS TAHUN 2022. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL RAFIDAH ARIANI.pdf

Download (216kB)

Abstract

Berdasarkan data Puskesmas Berangas 2019 jumlah balita gizi kurang pada tahun 2019 sebanyak 311 balita (20,7%), pada tahun 2020 sebanyak 313 balita (15,81%) dan pada tahun 2021 sebanyak 253 balita (19,22%). Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui hubungan BBLR, pekerjaan ibu, dan penyakit infeksi dengan status gizi kurang pada balita di Wilayah Kerja Puskesmas Berangas Tahun 2022. Penelitian ini yakni penelitian kuantitatif dan desain penelitian yaitu Survey Analitik dengan pendekatan Cross Sectional. Teknik sampling dalam penelitian ini yaitu Purposive sampling dengan sampel sebanyak 93 responden menggunakan alat bantu kuesioner. Hasil penelitian univariat menunjukkan bahwa sebagian besar balita tidak gizi kurang sebanyak 61 balita (65,6%), sebagian besar balita tidak BBLR sebanyak 84 balita (90,3%), sebagian besar ibu tidak bekerja sebanyak 76 responden (81,7%) dan sebagian besar balita tidak penyakit infeksi sebanyak 60 balita (64,5%). Hasil analisis menggunakan uji chi-square menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara BBLR (p-value = 1,000 ), pekerjaan ibu (p-value = 0,713) dengan status gizi kurang pada balita dan ada hubungan antara penyakit infeksi (p-value = 0,005) dengan status gizi kurang pada balita. Bagi Puskesmas dapat meningkatkan penyuluhan tentang masalah gizi, khususnya gizi kurang. Based on data from the Berangas Health Center 2019 the number of under-five under-fives in 2019 was 311 toddlers (20.7%), in 2020 there were 313 toddlers (15.81%) and in 2021 as many as 253 toddlers (19.22%). This study aims to determine the relationship between low birth weight, maternal occupation, and infectious diseases with under-five nutritional status in the Berangas Health Center Working Area in 2022. This study was a quantitative study and the research design was an analytical survey with a cross sectional approach. The sampling technique in this research is purposive sampling with a sample of 93 respondents using a questionnaire. The results of the univariate study showed that most of the under-fives were not malnourished as many as 61 toddlers (65.6%), most of the toddlers were not LBW as many as 84 toddlers (90.3%), most of the mothers did not work as many as 76 respondents (81.7%). and most of the children under five had no infectious disease as many as 60 children (64.5%). The results of the analysis using the chi-square test showed that there was no relationship between LBW (p-value = 1,000 ), mother's occupation (p-value = 0.713) with under-five nutritional status and there was a relationship between infectious diseases (p-value = 0.005) with poor nutritional status in toddlers. For Puskesmas can increase counseling about nutritional problems, especially undernutrition.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Status Gizi Kurang; BBLR; Pekerjaan Ibu; Penyakit Infeksi
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Rafidah Ariani
Date Deposited: 30 Aug 2022 02:31
Last Modified: 30 Aug 2022 02:31
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/12043

Actions (login required)

View Item View Item