PELAKSANAAN USAHA TANI PETANI PROGRAM YESS (Youth Enterpreneurship and Employment Support Service) DI KECAMATAN MANTEWE KABUPATEN TANAH BUMBU

Kustiawan, Indra (2023) PELAKSANAAN USAHA TANI PETANI PROGRAM YESS (Youth Enterpreneurship and Employment Support Service) DI KECAMATAN MANTEWE KABUPATEN TANAH BUMBU. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL-INDRA KUSTIAWAN-18420076-AGB.pdf

Download (100kB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI.pdf

Download (477kB)
[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (683kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengenai Pelaksanaan Usaha Tani Petani Program Yess (Youth Enterpreneurship and Employment Support Service) di Kecamatan Mantewe Kabupaten Tanah Bumbu. Waktu penelitian ini dimulai pada bulan Maret sampai dengan Bulan Juni 2022. Penelitian ini bersumber dari data primer dan sekunder dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dan kuantitatif, dan menggunakan metode Survei. Penentuan sampel dilakukan dengan metode sensus, yaitu mengambil seluruh responden yang berjumlah 7 orang yang dikategorikan memperoleh bantuan Program Yess di Kecamatan Mantewe. Hasil penelitian di Kecamatan Mantewe Kabupaten Tanah Bumbu menunjukkan bahwa dari ketujuh responden dengan jenis usaha tani yang beragam dapat dinyatakan mempunyai tingkat kelayakan usaha yang baik, hal itu didukung dengan hasil perhitungan yang menunjukkan bahwa jenis usaha tersebut mempunyai tingkat kelayakan usaha lebih dari satu (>1), dan ditunjang dengan peluang pasar yang terbuka lebar. Adapun jenis usaha Petani Program Yess : Janah Hidroponik, UKM Sahabat Sehat Wedangku, UKM Ayam Petelur Entri, Risha Hydrofarm, Kazoku Agro Farm, Almahyra Farm, Independent Millenials Corn. This study aims to determine the implementation of the Yess Program (Youth Entrepreneurship and Employment Support Service) Farmer Farming Business in Mantewe District, Tanah Bumbu Regency. The time of this research starts from March to June 2022. This research is sourced from primary and secondary data using qualitative and quantitative research methods, and using survey methods. Determination of the sample was carried out by the census method, which took all 7 respondents who were categorized as having received the Yess Program assistance in Mantewe District. The results of the study in Mantewe District, Tanah Bumbu Regency showed that of the seven respondents with various types of farming businesses it could be stated that they had a good level of business feasibility, it was supported by the results of calculations which showed that these types of businesses had more than one level of business feasibility (>1 ), and supported by wide open market opportunities. The types of businesses for the Yess Program Farmers are: Janah Hydroponics, UKM Sahabat Sehat Wedangku, UKM Entries Layer Chicken, Risha Hydrofarm, Kazoku Agro Farm, Almahyra Farm, Independent Millennials Corn.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pelaksanaan Usaha Tani, Program Yess, Kelayakan Usaha Tani Implementation of Farming Business, Yess Program, Feasibility of Farming Business
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Depositing User: Indra Kustiawan
Date Deposited: 18 Jan 2023 02:19
Last Modified: 18 Jan 2023 02:19
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/14746

Actions (login required)

View Item View Item