PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BANK KALSEL CABANG TANJUNG

HANDAYANI, PUTRI (2023) PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BANK KALSEL CABANG TANJUNG. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Abstract.pdf

Download (112kB)
[img] Text
PENGESAHAN DAN PERSETUJUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (192kB)

Abstract

Putri Handayani, 2020, Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Bank Kalsel Cabang Tanjung, Pembimbing I: Husnurrofiq, Pembimbing II: Ervica Zamilah. Penelitian ini bertujuan untuk menguji: (1) motivasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai Bank Kalsel Cabang Tanjung, (2) seberapa besar pengaruh motivasi terhadap kinerja pegawai Bank Kalsel Cabang Tanjung. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan populasi adalah pegawai Bank Kalsel Cabang Tanjung sebanyak 50 orang dan jumlah sampel sebanyak 50 responden dengan teknik sensus serta menggunakan analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan: (1) motivasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai Bank Kalsel Cabang Tanjung dengan nilai t hitung 5.788 > t tabel 2.010634758 pada tingkat signifikan < 0,000. (2) Besar pengaruh motivasi terhadap kinerja pegawai Bank Kalsel Cabang Tanjung berdasarkan nilai R Square sebesar 0,411 artinya variabel motivasi mempengaruhi variabel kinerja pegawai sebesar sebesar 41,1% dengan kekuatan hubungan moderat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi dan Kinerja Pegawa
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: UPT PPJ
Date Deposited: 24 Jan 2023 02:49
Last Modified: 24 Jan 2023 02:49
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/14891

Actions (login required)

View Item View Item