ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN KINERJA KARYAWAN BAGIAN CLEANING SERVICE QMALL BANJARBARU

HALOHO, OKTARINA MOENIATY (2020) ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN KINERJA KARYAWAN BAGIAN CLEANING SERVICE QMALL BANJARBARU. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
skripsi artikel (1).pdf

Download (883kB)

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui Gaya Kepemimpinan Dalam Upaya Meningkatkan Kedisiplinan Kinerja Karyawan Bagian Cleaning Service Qmall Banjarbaru. Objek Penelitian adalah Qmall Banjarbaru. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Deskriptif kualitatif merupakan penelitian yang menafsirkan dan menguraikan data yang bersangkutan dengan situasi yang terjadi, sikap serta pandangan yang terjadi dalam suatu perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tipe gaya kepemimpinan pimpinan bagian cleaning service, yaitu: tipe gaya kepemimpinan demokratis, kharismatik, paternalistik, dan situasional yang mempengaruhi kinerja karyawan. Kendala yang dihadapi pimpinan dalam menjalankan tugas kepemimpinannya,yaitu: merubah sebuah budaya konvesional (kebiasaan) menjadi budaya disiplin dimana membutuhkan waktu yang cukup lama,tujuan dari perubahan budaya ini dilakukan untuk memperkuat budya kerja baik bagi individu dan yang ada diluar bgian qmall banjarbaru. Saran yang dapat diberikan penulis dalam merubah budaya disiplin yaitu pimpinan memberikan penghargaan kepada karyawan, dimana guna pemberian penghargaan adalah bentuk penilaian pimpinan kepada karyawan yang memiliki budaya disiplin, dan sehingga dapat mempengaruhi karyawan yang belum merubah budaya disiplin tersebut dan pimpinan juga memberikan hukuman bagi karyawan, jika karyawan tidak tetap mematuhi atau melakukan pelanggaran fatal maka dapat diberikan pemutusan hubungan kerja kepada karyawan yang bersangkutan. This research was conducted with the aim to find out the leadership style in an effort to improve employee performance discipline in the Qmall Banjarbaru Cleaning Service Section. The object of research is Qmall Banjarbaru. This type of research is descriptive qualitative. Qualitative descriptive research is interpreting and describing the data concerned with thesituation, attitudes and views that occur in a company. The results showed that the type of leadership style cleaning service leadership, namely: the type of leadership style democratic, charismatic, paternalistic, and situational that affect employee performance. Constraints faced by leaders in carrying out their leadership duties, namely: changing a conventional culture (habits) into a culture of discipline which requires a long time, the purpose of this cultural change is done to strengthen the work culture both for individuals and those outside the Qmall banjarbaru. Advice that can be given by the author in changing the culture of discipline is that the leader gives awards to employees, where for giving awards is a form of leadershipevaluation to employees who have a discipline culture, and so that it can affect employees who have not changed the discipline culture and the leader also provides penalties for employees, if the employee does not continue to comply or commit a fatal violation, then termination of employment can be given to the employeeconcerned.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Gaya Kepemimpinan dan Kinerja Karyawan Leadership Style and Employee Performance
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Oktarina Moeniaty Haloho
Date Deposited: 21 Sep 2020 01:42
Last Modified: 21 Sep 2020 01:42
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/1512

Actions (login required)

View Item View Item