STUDI PERENCANAAN PENINGKATAN JALAN PADA RUAS DESA TUNGKAP – BTS. KOTA RANTAU

FACHRIZI, M. RIZA (2023) STUDI PERENCANAAN PENINGKATAN JALAN PADA RUAS DESA TUNGKAP – BTS. KOTA RANTAU. Other thesis, UNIVERSITAS ISLAM KALIMANTAN MAB.

[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (235kB)
[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN.pdf

Download (142kB)
[img] Text
PDF ABSTRAK (2)_removed.pdf

Download (227kB)

Abstract

ABSTRAK Jaringan jalan raya merupakan prasarana transportasi yang memiliki peranan penting terutama untuk memprasaranai kebutuhan akan transportasi untuk kelancaran mobilitas penduduk di sekitar ruas jalas Desa Tungkap – Bts Kota Rantau. Keberadaan jalan raya sangat diperlukan untuk menunjang laju pertumbuhan ekonomi masyarakat, seiring dengan meningkatnya pertumbuhan sarana transportasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis studi perencanaan peningkatan jalan pada ruas desa tungkap – bts. Kota rantau Metode penelitian ini yaitu dengan cara menganalisis bagaimana runtutan proses perencanaan dari data apa saja yang dibutuhkan, cara pengolahan data hingga masuk ke perhitungan tebal perkerasan yang dibutuhkan dan selanjutnya akan diperhitungkan biaya yang diperlukan untuk konstruksi perkerasan atau biasa disebut dengan Rancana Anggaran Biaya (RAB). Hasil penelitian menunjukkan bahwa perhitungan overlay dan pelebaran dengan perencanaan perkerasan lentur, maka untuk tebal lapis perkerasan didapatkan hasil: AC WC untuk overlay dan jalan baru = 4 cm, AC BC = 6 cm, AC Base = 7,5 cm, CTB = 15 cm, LPA Kelas A = 20 cm, stabilisasi semen = 20 cm dan Rencana anggaran biaya untuk struktur perkerasan jalan dengan pelebaran jalan menjadi 7,5 m dan panjang jalan 2,365 km, didapatkan total rencana anggaran biaya sebesar Rp 6.412.409.661,25. Kata Kunci : Perencanaan, peningkatan jalan, desa tungkap – bts. Kota rantau

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Perencanaan, peningkatan jalan, desa tungkap – bts. Kota rantau
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: M. Riza Fachrizi
Date Deposited: 29 May 2023 05:36
Last Modified: 29 May 2023 05:36
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/16614

Actions (login required)

View Item View Item