APLIKASI BANK SAMPAH DI KELURAHAN LOKTABAT SELATAN BANJARBARU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN WA GATEAWAY

Ma’ruf, Muhammad (2023) APLIKASI BANK SAMPAH DI KELURAHAN LOKTABAT SELATAN BANJARBARU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN WA GATEAWAY. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (45kB)
[img] Text
Artikel_Muhammad Ma'ruf_18630361_perbaikan_removed.pdf

Download (131kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING.pdf

Download (139kB)

Abstract

Sampah merupakan hasil akhir (sisa) dari sebuah produksi yang keberadaannya pasti ditemukan dalam setiap sudut kehidupan manusia. Segala macam sampah ini biasanya akan ditemukan ditemapt pembuangan akhir sampah, yang mana pada akhirnya sampah-sampah tersebut akan terus menumpuk di tempat tersebut. Observasi dilakukan untuk menentukan analisis kebutuhan dari aplikasi yang dibuat dan menentukan data data apa saja terkait pelayanan bank sampah data yang membangun aplikasi. Observasi dilakukan dengan mengunjungi peternakan ayam syuriani. Dengan metode ini bisa berdialog secara langsung kepada pengelols bank sampah dan juga para petugas yang bertugas dalam menangani pengelolaan bank sampah dan pengelolaan data sesuai dengan topik penelitian metode menelaah berbagai literatur-literatur pelayanan bank sampah yang bersumber dari buku-buku, teks, jurnal ilmiah, situs-situs di internet, dan bacaan-bacaan yang ada kaitannya dengan topik penelitian. Oleh karena itu setelah mengetahui masalah pengelolaan sampah yang masih kurang di sekitar kelurahan loktabat selatan, saya berencana untuk membuat sebuah masukan dalam membantu cara kerja tata pelayanan pengambilan sampah yang bertujuan untuk memudahkan bagi masyarakat yang ingin membuang sampah namun tidak mau repot, oleh karena itu saya akan membuat dengan judul “Aplikasi Pengelolaan Bank Sampah Di Kelurahan Loktabat Selatan Banjarbaru Berbasis Web Dengan Wa Gateaway” yang berguna Mempermudah dalam pembuatan laporan bulanan atau tahunan yang meliputi seluruh laporan mengenai data bank sampah sehingga dapat dilakukan dengan efisien. Saran untuk penelitian selanjutnya, Perlunya dikembangkan sistem keamanan, agar aplikasi yang sudah disediakan dapat terjaga dari hal-hal yang tidak di inginkan, dan Desain tampilan masih sederhana, perlunya pengembangan untuk desain lebih menarik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pelayanan, Bank Sampah, Kelurahan
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Muhammad Ma'ruf
Date Deposited: 11 Jul 2023 05:10
Last Modified: 11 Jul 2023 05:10
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/17013

Actions (login required)

View Item View Item