TINJAUAN HUKUM TERHADAP PEREDARAN OBAT TRADISIONAL YANG MELEWATI MASA KADALUARSA BERDASARKAN HUKUM POSITIF INDONESIA

Rejeki, Nanda (2023) TINJAUAN HUKUM TERHADAP PEREDARAN OBAT TRADISIONAL YANG MELEWATI MASA KADALUARSA BERDASARKAN HUKUM POSITIF INDONESIA. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
abstrak nanda.pdf

Download (18kB)
[img] Text
PENGESAHAN NANDA.pdf

Download (84kB)
[img] Text
Lembar Pernyataan Nanda.pdf

Download (69kB)

Abstract

Salah satu bentuk kejahatan bisnis yang dilakukan oleh sebagian pengusaha yang tidak bertanggung jawab adalah memproduksi, mengedarkan, menawarkan produk-produk yang berbahaya bagi kesehatan manusia (konsumen) termasuk jamu. Banyaknya produk makanan dan minuman yang beredar di masyarakat tanpa mengindahkan ketentuan tentang pencantuman label kadaluwarsa dinilai sudah meresahkan konsumen dan bahkan tidak mencantumkan label kadaluarsa. Penelitian ini difokuskan pada dua rumusan masalah yaitu apa bentuk perlindungan hukum bagi konsumen terhadap obat tradisional yang telah kadaluwarsa dan bagaimana tanggung jawab pelaku usaha dan upaya hukumnya jika terjadi perselisihan antara konsumen dan pelaku usaha terhadap obat tradisional yang telah kadaluwarsa. Penelitian ini merupakan penelitian hukum normatif yang bersifat kualitatif. Pengumpulan bahan hukum dilakukan dengan studi pustaka yang meliputi sumber primer yaitu peraturan perUndang-Undangan yang relevan dengan isu hukum dan sumber sekunder.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Perlindungan Hukum, Obat Tradisional, Kadaluwarsa
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Nanda Rejeki
Date Deposited: 25 Jul 2023 05:26
Last Modified: 25 Jul 2023 05:26
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/17119

Actions (login required)

View Item View Item