APLIKASI PENGELOLAAN DATA PROYEK PADA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KABUPATEN TAPIN BERBASIS WEB

Fatimah, Fatimah (2023) APLIKASI PENGELOLAAN DATA PROYEK PADA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KABUPATEN TAPIN BERBASIS WEB. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Fatimah.pdf

Download (160kB)
[img] Text
Pengesahan Pembimbing Skripsi.pdf

Download (47kB)
[img] Text
Pernyataan Keaslian Skripsi.pdf

Download (255kB)

Abstract

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tapin sebagai instansi yang mempunyai tugas melaksanakan penyelenggaraan pemerintah di bidang pekerjaan umum dan penataan ruang. Melaksanakan sebagai urusan rumah tangga Daerah dan tugas pembantuan di Bidang Bina Marga, Bidang Cipta Karya Dan Tata Ruang, Bidang Sumber Daya Air, Bidang Jasa Konstruksi, Dan Bidang Penataan Ruang Pengawasan terhadap proyek yang sedang dikerjakan sangat penting mengingat banyak aspek yang diperhatikan mulai perencanaan sampai tahap pelaksanaan di lapangan sebagai pelaksana tugas pembangunan, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang memerlukan pengelolaan data yang akurat dan efisien agar pelaksanaan proyek dapat berjalan lancer tanpa hambatan dan termonitoring oleh pimpinan yang dapat memantau laporan proyek yang sedang dikerjakan. Memakan waktu yang lama untuk mencatatat data monitoring proyek. Informasi jumlah data di catat dalam bentuk buku tidak dapat menyajikan informasi yang tepat waktu. Penyimpanan data-data yang kurang efisien sehingga jika suatu saat mencari data tersebut memerlukan waktu yang lama. Dengan adanya Aplikasi pengelolaan data proyek diharapkan dapat membuat pendataan proyek yang dikerjakan oleh PUPR dapat termonitoring. Selain itu aplikasi ini diharapkan memudahkan pegawai dalam mobilitas dilapangan untuk memonitoring proyek yang sedang dikerjakan. Sistem bisa dikembangkan menjadi sistem Android guna mobilitas pegawai PUPR mengakses di lapangan maupun di kantor. Perlunya pengembangan sistem seperti tampilan beranda yang berisi informasi grafik perkembangan proyek. Adanya notifikasi tambahan untuk memantau proyek yang sedang berjalan, tertunda atau telah selesai tepat waktu. The Department of Public Works and Spatial Planning of Tapin Regency as an agency that has the task of carrying out government administration in the field of pubilc works as spatial planning Carrying out regional household affairs and assistance tasks in the Bina Marga Sector, Cipta Karya and Spatial Planning Sector, Water Resources Sector, Sector Construction Services, and Spatial Planning. Supervision of project being carried out is very important considering that there are many aspect that are considered from planning to implementation in the field as implementing development tasks, the Public Works and Spatial Planning Office requires accurate and eicient data management so that 2 project implementation can run smoothly without obstacles and is monitored by the leadership. Which can monitor reports on project that are being worked on. It takes a long time to record project monitoring data information on the amount of data recorded in the form of a book cannot provide timely information. Inefficient data storage so that if one day searching for the data it takes a long time. With the project data management application, it is hoped that the project data colection carried out by PUPR can be monitored. In addition, this application is expected to make it easier or employees to move in the field to monitor project that are being worked on. The system can be developed into an Android system for the mobility of PUPR employees to access in the field and in the office. The need or system development such as ahomepage display containing information on project progress graphs. There is additional notification to monitor ongoing, delayed or completed project on time.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, Pengelolaan, PHP, MySql
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Fatimah
Date Deposited: 09 Oct 2023 03:20
Last Modified: 09 Oct 2023 03:20
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/18025

Actions (login required)

View Item View Item