SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA KEPEGAWAIAN, HONORER DAN MAHASISWA MAGANG PADA DINAS PETERNAKAN BANJARMASIN

Ilmi, M. Nor (2023) SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA KEPEGAWAIAN, HONORER DAN MAHASISWA MAGANG PADA DINAS PETERNAKAN BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (129kB)
[img] Text
Pengesahan Skripsi.pdf

Download (154kB)
[img] Text
Pernyataan Keaslian Skripsi.pdf

Download (303kB)

Abstract

Sistem Informasi Pengelolaan Data Kepegawaian, Honorer Dan Mahasiswa Magang Pada Dinas Peternakan Banjarmasin merupakan sistem informasi yang berbasiskan web. Tujuan dibuatnya Sistem Informasi Pengelolaan Data Kepegawaian, Honorer Dan Mahasiswa Magang Pada Dinas Peternakan Banjarmasin yaitu dapat dan menyediakan informasi dan memudahkan administrasi yang berhubungan dengan data pegawai, data honor dan data magang agar teroganisir dan dapat membantu dalam pembuatan laporan. Perancangan Sistem Informasi menggunakan metode waterfall dan UML (Unified Modelling Language) yaitu dengan use case diagram dan activity diagram. Implementasi Sistem Informasi dilakukan menggunakan bahasa pemograman PHP dan basis data MySQL. Berdasarkan hasil implementasi dan pengujian, sistem telah dapat berjalan sesuai dengan proses yang terdapat di Dinas Peternakan Banjarmasin dalam mengelola dan menyajikan informasi dan proses transaksi yang berjalan. Pengujian yang digunakan adalah dengan pengujian blackbox. Pada pengujian blacbox diperoleh hasil dengan persentase keberhasilan sebesar 100%, dapat disimpulkan bahwa sistem yang dibangun sesuai dengan proses yang ada.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pegawai, Magang, Honor, Aplikasi, PHP, MySQL, Pengajuan Cuti
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Depositing User: M. Nor Ilmi
Date Deposited: 09 Oct 2023 02:05
Last Modified: 09 Oct 2023 02:05
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/18027

Actions (login required)

View Item View Item