Usahatani Padi Unggul Varietas Inpari 42 Di Desa Terusan Karya Blok C Kiri Kecamatan Bataguh Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah

Badali, Muhammad Ihsan (2024) Usahatani Padi Unggul Varietas Inpari 42 Di Desa Terusan Karya Blok C Kiri Kecamatan Bataguh Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (171kB)
[img] Text
Pernyataan Tidak Melakukan Plagiasi.pdf

Download (190kB)
[img] Text
abstrak dan daftar pustaka.pdf

Download (462kB)

Abstract

penerimaan, pendapatan, keuntungan dan kelayakan usahatani, di Desa Terusan Karya Blok C Kiri Kecamatan Bataguh Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah. Metode yang digunakan adalah metode survey dan pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling banyak 20 responden petani. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teknis budidaya Usahatani Padi Unggul Inpari 42 sesuai dengan anjuran, dengan besar nilai biaya petani Rp.18.776.507,90,-/ha dan penerimaan Rp.26.018.775,00,-/ha dan pendapatan Rp.19.831.082,50,-/ha dengan keuntungan Rp.7.242.267,10,-/ha dan usahatani layak dengan RCR 1,4

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pendapatan usahatani, RCR, padi unggul Inpari 42
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Depositing User: Muhammad Ihsan Badali
Date Deposited: 22 Feb 2024 03:33
Last Modified: 22 Feb 2024 03:33
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/19198

Actions (login required)

View Item View Item