ANALISIS USER EXPERIENCE APLIKASI GO-JEK DI KOTA BANJARMASIN

Ramadani Bhakti, Rafli (2020) ANALISIS USER EXPERIENCE APLIKASI GO-JEK DI KOTA BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL GOJEK.pdf

Download (517kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk menganalisa User Experience (pengalaman pengguna) dalam Aplikasi Go-Jek Di Kota Banjarmasin. Metode penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan jenis penelitian kualitatif. Data dikumpulkan dengan wawancara kepada 7 orang informan. Sampel ditentukan dengan menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan teknik deskriptif kualitatif dengan mendiskripsikan data-data yang ditemukan lalu disusun secara sistematis lalu ditarik kesimpulan.Untuk hasil penelitian Menurut pengguna (User) aplikasi yang di gunakan saat ini terbilang mudah dan dapat di mengerti serta sangat bermanfaat bagi pengguna.Dan untuk Layanan yang sering di gunakan pengguna (User) sesuai dengan indikator 4 instrument yaitu Happiness, Taks success, Earning, dan Uptime :Pengguna lebih sering atau banyak menggunakan Fitur Go-Ride dan Go-Food dikarenakan fitur ini sangat berguna dan bermanfaat sekali untuk memenuhi kebutuhan pengguna selain mudah fitur ini terbilang tidak sulit menggunakanya yang pasti menguntungkan pengguna dengan tariff harganya yang terbilang murah juga hemat waktu The research objective is to analyze the User Experience (user experience) in the Go-Jek Application in Banjarmasin City. The research method used a qualitative descriptive approach with qualitative research types Data were collected by interviewing 7 informants The sample was determined using interview, observation, and documentation techniques. The data analysis used qualitative descriptive technique by describing the data found and then systematically arranged and then drawing conclusions.And for services that are often used by users according to the 4 instrument indicators, namely Happiness, Taks success, Earning, and Uptime:Users use the Go-Ride and Go-Food features more often because this feature is very useful and very useful to meet the needs of users besides being easy, this feature is not difficult to use, which certainly benefits users with relatively cheap price and also saves time.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Analisis, User Experience, Happiness, Taks Success, Earning dan UpTime, Go-Ride, Go-Food , Aplikasi Go-Jek. Analysis, User Experience, Happiness, Taks Success, Earning and Uptime, GoRide, Go-Food, Go-Jek Application.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Depositing User: Rafli Rafli Ramadani Bhakti bhakti
Date Deposited: 23 Sep 2020 02:03
Last Modified: 23 Sep 2020 02:03
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/1958

Actions (login required)

View Item View Item