Pengaruh Kompetensi Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut

Arbainah, Siti (2024) Pengaruh Kompetensi Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Keaslian Arbainah_20240125_0001.pdf

Download (70kB)
[img] Text
Pengesahan Arbainah_20240125_0001.pdf

Download (85kB)
[img] Text
Abstrak ARBAINAH.pdf

Download (238kB)

Abstract

Siti Arbainah. NPM 19.12.0332. Pengaruh Kompetensi Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut Pembimbing Utama : Dr. Iswiyati Rahayu, M.Si dan Co -Pembimbing : Dr. Hj. Dewi Merdayanty, S.Sos,S.Pd.,M.AP Tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk : a. menganalisis pengaruh kompetensi secara parsial terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut, b. Untuk menganalisis pengaruh budaya kerja secara parsial terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut dan c. Untuk menganalisis pengaruh kompetensi dan budaya kerja Secara Simultan Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian Kuantitatif dengan pendekatan korelational yaitu menggambarkan hubungan antar variabel kompetensi dan budaya kerja terhadapa kinerja pegawai di Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut. Hasil penelitian : 1) Terdapat pengaruh parsial variabel Kompetensi terhadap Kinerja pelayanan, hal ini dibuktikan dengn nilai signifikan lebih besar dari taraf signifikan (0,001 < 0,05) sehingga hipotesis pertama yang menyatakan terdapat pengaruh secara parsial Kompetensi terhadap Kinerja pelayanan di Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut diterima pengaruh ini dapat dilihat dari tidak banyaknya lagi berkas masyarakat yang belum selesai di proses, 2) Terdapat pengaruh parsial Budaya Kerja terhadap Kinerja pelayanan , hal ini dibuktikan dengn nilai signifikan lebih kecil dari taraf signifikan (0,001 < 0,05) sehingga hipotesis kedua yang menyatakan terdapat pengaruh secara parsial Budaya Kerja terhadap Kinerja pelayanan di Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut diterima yang dapat dilihat dari budaya kerja yang semakin baik yang dapat dilihat dari meningkatnya absensi karyawan dan 3) Terdapat pengaruh simultan (bersama-sama) antara Kompetensi dan Budaya Kerja terhadap Kinerja pelayanan , hal ini dibuktikan dengn nilai signifikan lebih kecil dari taraf signifikan (0,001<0,05) sehingga hipotesis ketiga yang menyatakan terdapat pengaruh secara simultan Kompetensi dan Budaya Kerja terhadap Kinerja pelayanan di Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut diterima sehingga secara umum telah terjadi peningkatan kinerja di Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tanah Laut. Siti Arbainah. NPM 19.12.0332. The Influence of Competence and Work Culture on Employee Performance at the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency. First Advisor : Dr. Iswiyati Rahayu, M.Si and Second Advisor : Dr. Hj. Dewi Merdayanty, S.Sos,S.Pd.,M.AP The purpose of this research is intended to: a. analyze the influence of competence partially on the performance of employees of the Office of the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency, b. .To analyze the influence of work culture partially on the performance of employees of the Office of the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency and c. To analyze the effect of competence and work culture simultaneously on the performance of employees of the Office of the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency The research method used in this study is a quantitative research method with a correlational approach, namely describing the relationship between competency and work culture variables on employee performance at the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency. The results of the study: 1) There is a partial effect of the Competency variable on service performance, this is evidenced by a significant value greater than the significant level (0.001 <0.05) so that the first hypothesis states that there is a partial effect of competence on service performance in the Ministry of Religion of Tanah Regency Sea accepts this influence can be seen from the not many community files that have not yet been processed, 2) There is a partial influence of Work Culture on service performance, this is evidenced by a significant value that is smaller than the significant level (0.001 <0.05) so that the second hypothesis which states that there is a partial influence of Work Culture on service performance at the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency is accepted which can be seen from the better work culture which can be seen from the increase in employee absenteeism and 3) There is a simultaneous influence (together) between Competency and Work Culture on service performance, this is evidenced by a significant value that is smaller than the significant level (0.001 <0.05) so that the third hypothesis which states that there is a simultaneous effect of competence and work culture on service performance in the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency is accepted so that in general it has occurred performance improvement at the Office of the Ministry of Religion of Tanah Laut Regency.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kompetensi, Budaya Kerja, Kinerja
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Siti Arbainah
Date Deposited: 25 Jan 2024 05:01
Last Modified: 25 Jan 2024 05:01
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/19602

Actions (login required)

View Item View Item