IMPLEMENTASI KEBIJAKAN SISTEM INFORMASI PARTAI POLITIK (SIPOL) DALAM VERIFIKASI ADMINISTRASI PARTAI POLITIK DI KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU) KOTA BANJARMASIN TAHUN 2024

Tika, Nurrahma (2024) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN SISTEM INFORMASI PARTAI POLITIK (SIPOL) DALAM VERIFIKASI ADMINISTRASI PARTAI POLITIK DI KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU) KOTA BANJARMASIN TAHUN 2024. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ABSTRAK TIKA.pdf

Download (79kB)
[img] Text
Pernyatan Keaslian Tika.pdf

Download (256kB)
[img] Text
Pengesahan Tika.pdf

Download (369kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui Implementasi Kebijakan Sistem Informasi Partai Politik (SIPOL) Dalam Verifikasi Administrasi Partai Politik Di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Banjarmasin Tahun 2024Pendekatan yang digunakan penulis dalam penelitian menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.Hasil penelitian menunjukan dalam pelaksanaan kebijakan penggunaan Sistem Informasi Partai Politik tersebut sudah berjalan dengan Efektif sesuai dengan Indikator komunikasi, sumber daya, disposisi dan struktur birokrasi

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Sistem Informasi Partai Politik dalam Verifikasi Administrasi Partai Politik, Komunikasi, Sumber Daya, Disposisi dan Struktur Biroktasi.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Nurrahma Tika
Date Deposited: 23 Mar 2024 03:22
Last Modified: 23 Mar 2024 03:22
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/21800

Actions (login required)

View Item View Item