HUBUNGAN KONDISI LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEKAUMAN TAHUN 2023

Pridama, Adib (2024) HUBUNGAN KONDISI LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEKAUMAN TAHUN 2023. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (409kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (144kB)
[img] Text
Pernyataan keaslian.pdf

Download (118kB)

Abstract

Acute respiratory infections (Ari) is one of the health problems whose incidence rate is quite high in the world. This is due to the high morbidity and mortality due to Ari, especially pneumonia.The incidence of ARI in developed countries due to viruses while for developing countries caused by bacteria. This study determine the relationship of the physical environment of the house with the incidence of ARI in toddlers Working Area Health Center 9 November researchers use quantitative and cross-sectional approach because researchers only measure the dependent and independent variables only once at that time but not all subjects studied at the same time. This study uses chi square statistical test to determine the relationship between ventilation can (p value = 0.000 p < ③ = 0.05), density of occupancy (p value = 0.000 p < ③ = 0.05), smoking (p value = 0.009 p < ③ = 0.05) can be used as input for further research on other variables about Ari, such as knowing in depth prevention efforts with the incidence of ARI in toddlers, knowing environmental factors such as density of occupancy and smoking behavior with the incidence of ARI in toddlers, so that the results obtained more varied. It is recommended that the Puskesmas be able to conduct counseling or promotion periodically and directly to the community about the condition of a healthy home environment and the dangers of homes that do not meet the standards of a healthy home. Infeksi saluran pernafasan akut (ISPA) merupakan salah satu masalah kesehatan yang angka kejadiannya cukup tinggi di dunia. Hal ini disebabkan masih tingginya angka kesakitan dan angka kematian karena ISPA khususnya pneumonia.Kejadian ISPA pada negara maju dikarenakan virus sedangkan untuk negara yang berkembang disebabkan oleh bakteri. Penelitian ini mengetahui hubungan kondisi lingkungan fisik rumah dengan kejadian ISPA pada balita wilayah kerja Puskesmas 9 Nopember peneliti menggunakan kuantitatif dan pendekatan cross sectional karena peneliti hanya melakukan pengukuran variabel dependen dan independen hanya satu kali pada saat itu tetapi tidak semua subjek penelitian diteliti pada waktu yang sama. Penelitian ini menggunakan uji statistik chi square untuk mengetahui hubungan antara ventilasi dapat (p value = 0,000 p < α= 0,05), kepadatan hunian (p value = 0,000 p < α= 0,05), merokok (p value = 0,009 p < α= 0,05) Dapat digunakan sebagai bahan masukan untuk penelitian lebih lanjut mengenai variabel lain tentang ISPA, misalkan mengetahui secara mendalam upaya pencegahan dengan kejadian ISPA Pada Balita, mengetahui faktor lingkungan seperti kepadatan hunian dan perilaku merokok dengan kejadian ISPA pada balita, sehingga diperoleh hasil penelitian yang lebih variatif. Disarankan pada Puskesmas agar dapat melakukan penyuluhan atau promosi secara berkala dan langsung kepada masyarakat tentang kondisi lingkungan rumah yang sehat dan bahaya dari rumah yang tidak memenuhi standar rumah sehat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: ISPA, Ventilasi, Kepadatan Hunian dan Merokok
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Adib Pridama
Date Deposited: 18 Mar 2024 05:05
Last Modified: 18 Mar 2024 05:05
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/21811

Actions (login required)

View Item View Item