ANALISIS KEDISIPLINAN KERJA MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA PT TRASINDO BINTANGMAS LOGISTIK PELAIHARI

Saputra, Riyan (2024) ANALISIS KEDISIPLINAN KERJA MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA PT TRASINDO BINTANGMAS LOGISTIK PELAIHARI. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ABSTRAK RIYAN SAPUTRA.pdf

Download (18kB)
[img] Text
Pernyataan keaslian Ryn_1.pdf

Download (91kB)
[img] Text
pengsahan ryn_1 (1).pdf

Download (88kB)

Abstract

Saputra Riyan, 2023, Analisis Kedisiplinan Kerja Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan Pada PT Trasindo Bintangmas Logistik Pelaihari, Pembimbing I :Dwi Wahyu Artiningsih Pembimbing II : Farida Yulianti Penelitian ini bertujuan untuk menguji : Untuk megetahui lebih jelas mengenai bagaimana analisis kedisiplinan kerja yang diterapkan dalam meningkatkan kinerja karywan PT Trasindo Bingtangmas Logistik Pelaihari. Setra untuk mengetahui bagaimana analisis kedisiplinan yang seharus nya diterapkan dalam meningkatkan kinerja karywan PT Trasindo Bingtangmas Logistik Pelaihari. Penelitian menggunakan metode dekskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif, dan Teknik yang digunakan adalah observasi dan wawancara dengan pimpinan perusahaan,wawancara juga dilakukan kepada beberapa karyawan PT Trasindo Bintangmas Logistik Pelaihari serta beberapa dokumentasi yang diambil dari perusahaan. Hasil penelitian pada PT Trasindo Bintangmas Logistik Pelaihari dipastikan bahwa kedisiplinan kerja yang diterapkan dalam meningkatkan kinerja karyawan sudah berjalan cukup efektif dan efisien. Akan tetapi, terdapat beberapa hambatan dalam meningkatkan kedisiplinan kinerja karyawan seperti hal nya kurang ada nya kasadaran pada diri karyawan bahwa disiplin kerja pada perusahaan itu sangatlah penting.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kedisiplinan Kerja, Meningkatkan Kinerja Karywan
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HJ Public Finance
Depositing User: Riyan Saputra
Date Deposited: 26 Mar 2024 05:29
Last Modified: 26 Mar 2024 05:29
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/22149

Actions (login required)

View Item View Item