Trainer Modul Praktikum Sistem Kontrol ( Rangkaian 2 Arah Putaran Motor Dan Rangkaian Motor Secara Berurutan )

Zaini, Zaini (2020) Trainer Modul Praktikum Sistem Kontrol ( Rangkaian 2 Arah Putaran Motor Dan Rangkaian Motor Secara Berurutan ). Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Ilmiah Zaini (17650019).pdf

Download (635kB)

Abstract

Perkembangan Teknologi yang terus maju pada era industri 4.0 ini, haruslah diimbangi dengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang mumpuni untuk mengikuti perubahan teknologi. Sistem pendidikan formal sekarang ini kurang dalam media pembelajaran praktikum, dimana pada Program Studi Teknik Elektro Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari masih belum memiliki Laboratorium sendiri, inilah yang menjadi perhatian sekaligus melatar belakangi penulis untuk merancang “Trainer Modul Praktikum Sistem Kontrol” yang dapat memberikan pembelajaran praktikum bagi Mahasiswa Teknik Elektro. Trainer Modul Praktikum Sistem Kontrol ini dapat digunakan beberapa macam rangkaian kontrol, tetapi penulis hanya membahas tentang Rangkaian 2 Arah Putaran Motor & Rangkaian Motor Secara Berurutan dengan dua mode manual dan otomatis dengan menggunakan timer. Trainer ini dirancang dengan menggunakan konsep modul yaitu masing-masing komponen dibuat secara terpisah, dilengkapi dengan nama komponen, dan simbol sehingga dapat dengan mudah dalam penggunaan & perawatannya. Proses perancangan dan pembuatan trainer ini melalui beberapa tahapan yaitu tahap pengumpulan materi dan informasi, perancangan modul masing-masing komponen, perancangan tiang stand, pembuatan alat, pengujian alat dan terakhir penulisan laporan skripsi. Tempat pembuatan modul yaitu dilakukan di Laboratorium Jurusan Teknik Elektro Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari. Manfaat dari perancangan alat ini diharapkan dapat membantu mahasiswa untuk dapat mempelajari, memahami prinsip kerja dan fungsi alat dari sebuah kontrol motor listrik, untuk dapat diterapkan di dunia industri. The development of technology that continues to advance in this industrial era 4.0 must be balanced with human resources (HR) who are qualified to keep up with technological changes. The formal education system is currently lacking in practical learning media, where at the Islamic University of Borneo Electrical Engineering Study Program Muhammad Arsyad Al-Banjari still does not have his own Laboratory, this is the concern and background of the author to design a "Control System Practicum Module Trainer" that can provide practical learning for Electrical Engineering Students. The Practicum Trainer Module Control System can be used several kinds of control circuits, but the author only discusses the Series of 2 Motor Turn Directions & Sequential Motor Circuits with two manual and automatic modes using a timer. This trainer is designed using a module concept, namely each component is made separately, equipped with component names, and symbols so that it can be easily used & treated. The process of designing and making trainers goes through several stages, namely the stage of collecting material and information, designing modules for each component, designing stand poles, making tools, testing tools and finally writing thesis reports. The module manufacturing site is conducted at the Laboratory of the Electrical Engineering Department of the Islamic University of Borneo Muhammad Arsyad Al-Banjari. The benefits of designing this tool are expected to help students to be able to learn, understand the working principles and functions of tools from an electric motor control, to be applied in the industrial world.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Trainer , Modul Praktikum, Rangkaian 2 Arah Putaran Motor, Rangkaian Motor Secara Berurutan. Keywords: Trainer, Practicum Module, Series of 2 Motor Rotation Directions, Sequential Motor Circuits.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Zaini
Date Deposited: 18 Feb 2020 01:14
Last Modified: 18 Feb 2020 01:14
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/227

Actions (login required)

View Item View Item