ANALISIS STRATEGI LOKASI PENJUALAN UNTUK MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN BAKSO ELLA 2 SEKUMPUL KOTA MARTAPURA

Azhari, Muhammad Qory (2020) ANALISIS STRATEGI LOKASI PENJUALAN UNTUK MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN BAKSO ELLA 2 SEKUMPUL KOTA MARTAPURA. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Jurnal Qory.pdf

Download (104kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji: Strategi lokasi penjualan bakso ELLA 2 Sekumpul Kota Martapura, Meningkatkan omzet penjualan bakso ELLA 2 Sekumpul Kota Martapura. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian deskriptif kualitatif, dimana merupakan penelitian wawancara. Melakukan wawancara terhadap seorang pemilik usaha. Hasil penelitian menunjukkan, Strategi lokasi tidak terlalu berpengaruh signifikan terhadap peningkatan omzet penjualan, Meningkatkan omzet penjualan salah satunya yaitu menjaga kualitas pelayanan menjadi lebih baik dan selalu menjaga cita rasa dari hasil produksinya tersebut.\ The purpose of this research was to determine: (1) Sales location strategy the meatball ELLA 2 Sekumpul Kota Martapura, (2) Increase sales turnover the meatball ELLA 2 Sekumpul Kota Martapura. The research was using descriptive qualitative research, where the research is a interview. Conduct an interview with a business owner. The research found that: (1) Location Strategy not very significant effect to increase sales turnover the meatball ELLA 2 Sekumpul Kota Martapura, (2) Increase sales turnover one of which is a maintaining service quality to be better then, and always keep the taste of results of production.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Strategi Lokasi, Omzet Penjualan Location Strategy, Sales Turnover
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Muhammad Qory Azhari
Date Deposited: 29 Mar 2021 01:40
Last Modified: 29 Mar 2021 01:40
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/2881

Actions (login required)

View Item View Item