ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN BERBELANJA DI ALFAMART

ABDUL, RAHMAN (2020) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN BERBELANJA DI ALFAMART. Diploma thesis, universitas islam kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel skripsi repost-dikonversi-dikompresi.pdf

Download (161kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini menelaah lebih jauh faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi konsumen dalam berbelanja. Alfamart sebagai sebuah perusahaan ritel harus mampu meningkatkan faktor –faktor yang mempengaruhi konsumen dalam berbelanja yang pada akhirnya akan memberi dampak positif kepada perusahaan. Faktor-faktor yang mempengaruhi konsumen berbelanja di Alfamart yang telah didapat setelah melakuakn penelitian antara lain adalah kualitas. Produk, pelayanan, fasilitas, harga, promosi, ketersediaan barang . Penelitian ini menggunakan Metode Penelitian kualitatif adalah metode yang berlandaskan filsafat postpositivisne, digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang yang alamiah, dimana peneliti adalah instrument kunci , teknik pengumpulan data dilakukan secara triangulasi (gabungan) , analisis data bersifat induktif dan hasil penelitian lebih menekankan makna daripada generalisasi. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 20 orang yang diklasifkasikan berdasarkan jenis kelamin, usia , pekerjaan , penghasilan dan lama menjadi pelanggan Kata kunci : Faktor, Konsumen, Berbelanja ANALYSIS OF FACTORS AFFECTING CONSUMERS SHOPPING IN ALFAMART ABDUL RAHMAN, MANAGEMENT, 1, ECONOMY, UNISKA, NPM. 15.31.0484 MOHAMMAD ZAINUL, MANAGEMENT, 1, ECONOMY, UNISKA, NIP.069409112 DWI WAHYUNI ARTININGSIH.MANAJEMEN, 1, ECONOMY, UNISKA, NIP. 061,702,981 Email: Ab98dulrahman@gmail.com ABSTRACT This study further examines what factors influence consumers in shopping. Alfamart as a retail company must be able to increase the factors that influence consumers in shopping that will ultimately have a positive impact on the company. Factors that influence consumers shopping at Alfamart that have been obtained after conducting research include quality. Products, services, facilities, prices, promotions, availability of goods. This study uses a qualitative research method is a method based on postpositivisne philosophy, used to examine the natural conditions of objects, where researchers are key instruments, data collection techniques carried out by triangulation (combined), data analysis is inductive and the results of research emphasize more on the meaning than generalization. The sample used in this study amounted to 20 people who were classified based on gender, age, occupation, income and length of time being a customer Keywords: Factors, Consumers, Shopping

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Faktor, Konsumen, Berbelanja
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Abdul Rahman
Date Deposited: 29 Feb 2020 02:30
Last Modified: 29 Feb 2020 02:30
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/290

Actions (login required)

View Item View Item