PERAN KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA KABUPATEN TANAH LAUT

Lestari, Rini (2020) PERAN KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA KABUPATEN TANAH LAUT. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL RINI LESTARI.pdf

Download (590kB)

Abstract

Rini Lestari, NPM 16110092 “Peran Komunikasi Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Kepemudaaan dan Olahraga Kabupaten Tanah Laut”. Bimbingan Bapak M.Ali Wafa, M.Si, sebagai Pembimbing Utama, dan Ibu Risa Dwi Ayuni, M.Si, sebagai Co Pembimbing. Tujuan penelitian yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui peran komunikasi organisasi terhadap kinerja pegawai pada Kantor Kantor Dinas Kepemudaaan dan Olahraga Kabupaten Tanah Laut. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang dapat diartikan sebagai metode penelitian yang berdasarkan pada filsafat posivitisme, digunakan untuk meneliti pada populasi atau sampel tertentu. Data dikumpulkan dari observasi, wawancara dan angket. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan komunikasi organisasi memiliki peran terhadap kinerja pegawai pada Kantor Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Tanah Laut. Hal ini ditunjukkan dengan jawaban responden penelitian yang sebagian besar menyatakan sangat setuju yaitu sebesar 85.7%. Dengan nilai komulatif 4.7% yang artinya sangat baik dengan di miliki Peran Komunikasi Organisasi Sangat mempengaruhi Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Tanah Laut. Rini Lestari, NPM 16110092 "The Role of Organizational Communication on Employee Performance in the Office of Youth and Sports, Tanah Laut Regency". Guidance of Mr. M. Ali Wafa, M.Si, as the Main Guide, and Mrs. Risa Dwi Ayuni, M.Si, as Co Advisor. The research objective to be achieved in this study is to determine the role of organizational communication on employee performance at the Office of the Office of Youth and Sports, Tanah Laut Regency. This research uses a quantitative approach which can be interpreted as a research method based on the philosophy of posivitism, which is used to examine a particular population or sample. Data were collected from observations, interviews and questionnaires. Based on the results of research that has been carried out, organizational communication has a role in the performance of employees at the Tanah Laut Regency Youth and Sports Office. This is indicated by the answers of the research respondents, most of whom strongly agree, namely 85.7%. With a cumulative value of 4.7% which means that it is very good with the role of organizational communication greatly influencing the performance of employees at the Office of Youth and Sports in Tanah Laut Regency.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Organisasi, Kinerja Organizational Communication, Performance
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Rini Lestari
Date Deposited: 06 Nov 2020 03:27
Last Modified: 06 Nov 2020 03:27
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/2929

Actions (login required)

View Item View Item