APLIKASI ADMINISTRASI PELAYANAN MASYARAKAT DAN KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DESA BANUA HANYAR KECAMATAN KERTAK HANYAR

Husin, Ahmad Zerry (2021) APLIKASI ADMINISTRASI PELAYANAN MASYARAKAT DAN KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DESA BANUA HANYAR KECAMATAN KERTAK HANYAR. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artike_AHMAD ZERRY HUSIN 16630839.pdf

Download (2MB)

Abstract

Administrasi pelayanan merupakan salah satu sistem yang mempunyai peranan sangat penting dalam pemerintahan untuk mencatat dan mengelola data kependudukan. Pelayanan administrasi dan data kinerja kepegawaian di Desa Banua Hanyar sampai saat ini masih dilakukan secara manual yaitu dengan cara menuliskan di buku besar, data pelayanan dan data kinerja hanya sebagian saja yang sudah terkomputerisasi. Maka perlu adanya sistem yang dapat mempermudah pengolahan data yang efektif dan efisien. Dari permasalahan tersebut memunculkan gagasan untuk membuat sebuah aplikasi yang dapat digunakan untuk membantu dalam meningkatkan pelayanan di Kantor Desa Banua Hanyar Kecamatan Kertak Hanyar. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah berbasis Web dan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat memudahkan pekerjaan dalam melakukan administrasi pelayanan sehingga proses pelayanan lebih cepat, efektif dan efesien. Service administration is a system that has a very important role in government to record and manage population data. Until now, administrative services and personnel performance data in Banua Hanyar Village are still done manually, namely by writing in a ledger, service data and performance data are only partially computerized. So there is a need for a system that can facilitate effective and efficient data processing. From these problems, the idea emerged to make an application that could be used to help improve services at the Banua Hanyar Village Office, Kertak Hanyar District. The programming language used is Web-based and uses the PHP programming language and MySQL database. With this application, it is hoped that it can facilitate work in carrying out service administration so that the service process is faster, more effective and efficient.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi; Administrasi; PHP; MySQL Application; Administration; PHP; MySQL
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Ahmad Zerry Husin
Date Deposited: 18 Jun 2021 02:21
Last Modified: 18 Jun 2021 02:21
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/5158

Actions (login required)

View Item View Item