HUBUNGAN PENGETAHUAN, TINGKAT STRES DAN RIWAYAT KELUARGA DENGAN KEJADIAN DISMENORE PADA MAHASISWI FKIP PRODI BIMBINGAN DAN KONSELING (BK) UNISKA MAB BANJARMASIN TAHUN 2020

Puterida, Puterida (2021) HUBUNGAN PENGETAHUAN, TINGKAT STRES DAN RIWAYAT KELUARGA DENGAN KEJADIAN DISMENORE PADA MAHASISWI FKIP PRODI BIMBINGAN DAN KONSELING (BK) UNISKA MAB BANJARMASIN TAHUN 2020. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL PUTERIDA 16070295.pdf

Download (395kB)

Abstract

Dismenore adalah nyeri saat haid, biasanya dengan rasa kram dan terpusat di abdomen bawah. Keluhan nyeri haid dapat terjadi bervariasi mulai dari yang ringan sampai berat. Di Indonesia angka kejadian dismenore terdiri dari 72,89% dismenore primer dan 27,11% dismenore sekunder dan angka kejadian dismenore berkisar 45-95% di kalangan usia produktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan, tingkat stres dan riwayat keluarga dengan kejadian dismenore pada mahasiswi FKIP prodi bimbingan dan konseling (BK) Uniska MAB Banjarmasin Tahun 2020. Metode penelitian ini survey analitik dengan pendekatan cross sectional. Sample dalam penelitian ini berjumlah 64 responden. Pengambilan sample menggunakan total sampling. Analisis menggunakan uji Chi-square. Hasil menunjukkan bahwa sebagain besar responden dismenore sebanyak 35 orang (54,7%), berpengetahuan kurang sebanyak 31 orang (48,4%), stres sedang sebanyak 31 orang (48,4%), ada riwayat keluarga sebanyak 40 orang (62,5%), ada hubungan pengetahuan (p value=0,002 < α 0,05), tingkat stres (p value=0,001 < α 0,05), riwayat keluarga (p value=0,001 < 0,05 ) dengan kejadian dismenore pada mahasiswi FKIP prodi BK UNISKA MAB Banjarmasin tahun 2020. Dysmenorrhea is painful menstrual, it is usually indicated by cramping and concentrated in the lower abdomen. Level of complaints of menstrual pain can vary from mild to severe. In Indonesia, the incidence of dysmenorrhea consists of 72.89% primary dysmenorrhea and 27.11% secondary dysmenorrhea and the incidence rate of dysmenorrhea ranges from 45-95% among productive age. This study aims to determine the relationship between knowledge, stress levels and family history with the incidence of dysmenorrhea in the Counseling and Guidance Study Program (BK) students of UNISKA MAB Banjarmasin in 2020. This research method is an analytical survey with a cross sectional approach. The sample in this study amounted to 64 respondents. Sampling using total sampling. Analysis using the Chi-square test. The results showed that most of the respondents with dysmenorrhea were 35 people (54.7%), 31 people were less knowledgeable (48.4%), 31 people were moderate stress (48.4%), there were 40 people with family history (62, 5%), there is a relationship of knowledge (p value = 0.002 <α 0.05), stress level (p value = 0.001 <α 0.05), family history (p value = 0.001 <0.05) with the incidence of dysmenorrhea in students of the Teacher Training and Education Faculty (FKIP), Study Program Counseling and Guidance (BK) UNISKA MAB Banjarmasin in 2020.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Tingkat Stres Dan Riwayat Keluarga, Kejadian Dismenore Knowledge, Stress Levels And Family History, The Incidence Of Dysmenorrhea
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Puterida
Date Deposited: 19 May 2021 03:29
Last Modified: 19 May 2021 03:29
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/5210

Actions (login required)

View Item View Item