APLIKASI PENDAFTARAN DAN PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT BERFASILITAS BPJS BERBASIS WEB PADA KLINIK AN-NUR BANJARMASIN

DEVITA, NUR (2021) APLIKASI PENDAFTARAN DAN PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT BERFASILITAS BPJS BERBASIS WEB PADA KLINIK AN-NUR BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Nur Devita-16630590.pdf

Download (1MB)

Abstract

Klinik An-Nur merupakan salah satu klinik kesehatan yang bergerak dibidang pelayanan kesehatan masyarakat dengan Fasilitas Kesehatan (Faskes) BPJS Kesehatan. Pelayanan kesehatan ini bertujuan mengoptimalkan kesehatan untuk masyarakat dengan demikian pelayanan kesehatan sangatlah penting dalam pembangunannya guna meningkatkan pelayanan kesehatan untuk masyarakat. Masalah yang dihadapi di Klinik An-Nur saat ini adalah dalam penyimpanan data-data yang berhubungan dengan proses pengolahan data sampai pembuatan laporan masih dilakukan secara manual artinya semuanya masih ditulis pada pembukuan dan di simpan pada rak-rak penyimpanan sehingga ketika membutuhkan data-data tersebut perlu waktu yang cukup lama untuk mencari data tersebut. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah metode observasi, wawancara dan studi pustaka. Program ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemoograman PHP (Hypertext Prepocessor) dan basis datanya MySql. Tujuan dibuatnya Aplikasi Pendaftaran Dan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Berfasilitas BPJS Berbasis Web agar mempermudah bagian pegawai maupun dokter dalam mengelola sistem dalam pelayanan kesehatan tanpa adanya kesalahan dan dapat melakukan serangkaian aktivitas data, penginputan dan pengolahan data yang dapat menghasilkan laporan yang dibutuhkan oleh pihak instansi maupun pihak masyarakat itu sendiri. An-Nur Clinic is one of the health clinics engaged in public health services with BPJS Health Health Facilities (Faskes). This health service aims to optimize health for the community, thus health services are very important in its development in order to improve health services for the community. The problem faced at An-Nur Clinic at this time is the storage of data related to the data processing process until the reporting process is still done manually, meaning that everything is still written on the books and stored on storage shelves so that when the data is needed it took a long time to find the data. The method used in making this application is the method of observation, interviews and literature study. This program was developed using the PHP (Hypertext Prepocessor) programming language and MySQL database. The purpose of making a Web-Based BPJS Public Health Service and Registration Application is to make it easier for employees and doctors to manage systems in health services without errors and to be able to carry out a series of data activities, input and data processing that can produce reports needed by agencies and the public. itself.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Pendaftaran Dan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Berfasilitas BPJS Berbasis Web, Observasi, PHP (Hypertext Prepocessor), MySql Application for Registration and Public Health Services with Web-Based BPJS Facilities, Observation, PHP (Hypertext Prepocessor), MySql
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Nur Devita
Date Deposited: 28 May 2021 01:24
Last Modified: 28 May 2021 01:24
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/5316

Actions (login required)

View Item View Item