SISTEM INFORMASI MONITORING JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI BANJAR

Husna, Rizqiatul (2021) SISTEM INFORMASI MONITORING JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI BANJAR. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel.pdf

Download (1MB)

Abstract

Kegiatan pertemuan dengan Bupati dan Wakil Bupati Banjar telah sesuai dengan prosedur yang berlaku, namun prosesnya masih dilakukan secara manual. Hal tersebut mengakibatkan informasi hasil pengolahan data tidak berkualitas baik, dibuktikan dengan informasi yang dihasilkan kurang akurat dimana terdapat kesalahan – kesalahan dalam melakukan penjadwalan, informasi atau laporan tentang kegiatan sering terlambat atau tidak tepat serta tidak adanya yang memonitoring jadwal – jadwal yang sudah terlaksana maupun yang masih dalam tahap perencanaan oleh karenanya masih banyak jadwal yang disusun dengan tempo waktu yang lama dan tidak teratur. Aplikasi Berbasis Web sebagai metode untuk mencari solusi yang terbaik dari suatu permasalahan penjadwalan kegiatan yang berkaitan dengan optimalisasi ruangan yang terbatas dengan kesiapan pembicara yang terbatas. Aplikasi yang dibuat dengan menggunakan website ini, akan dengan mudah untuk mengajukan atau melihat jadwal kegiatan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Banjar karna sistem yang digunakan secara online dan lebih mudah untuk di akses. Sistem dapat ditambahkan fitur sortir data yang dapat memisahkan data – data yang tidak sesuai dengan persyaratan yang belaku untuk pengajuan jadwal.Pengembangan juga dapat dilakukan dengan melakukan peningkatkan keamanan sistem yang lebih baik. Meetings with the Regent and Deputy Regent of Banjar have been in accordance with applicable procedures, but the process is still done manually. This results in information from data processing results not being of good quality, evidenced by the information produced is less accurate where there are errors in scheduling, information or reports about activities are often late or inappropriate and there is no monitoring of schedules that have been carried out or those that have been implemented. is still in the planning stage therefore there are still many schedules that are arranged with a long and irregular time frame. Web-Based Application as a method to find the best solution of an activity scheduling problem related to the optimization of a limited room with limited speaker readiness. Applications made using this website, it will be easy to submit or view the schedule of activities of the Regent and Deputy Regent of Banjar Regency because the system used is online and easier to access. The system can be added with a data sorting feature that can separate data that does not comply with the applicable requirements for schedule submission. Development can also be done by improving system security better.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Penjadwalan Kegiatan, PHP, Monitoring, Protokol dan Komunikasi Pimpinan
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > T Technology (General) > T201 Patents. Trademarks
Depositing User: Rizqiatul Husna
Date Deposited: 23 Jul 2021 03:15
Last Modified: 18 Jan 2022 02:55
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/6240

Actions (login required)

View Item View Item