PERAN KEPEMIMPINAN DALAM MEMOTIVASI KARYAWAN PADA RUMAH MAKAN H. FAUZAN CABANG GATOT BANJARMASIN

Yusuf, Gusti Muhammad (2021) PERAN KEPEMIMPINAN DALAM MEMOTIVASI KARYAWAN PADA RUMAH MAKAN H. FAUZAN CABANG GATOT BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL_GUSTI MUHAMMAD YUSUF ( 17310095 ).pdf

Download (441kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) pemimpin memiliki pengaruh yang sangat dominan terhadap efektivitas kinerja dan produktivitas karyawan, semua kegiatan atau pekerjaan yang ada di Rumah Makan H. Fauzan. 2) Ketika pemimpin memberikan motivasi kepada karyawan tidak semua karyawan mampu menerima dan menjalankan motivasi yang diberikan kerena adanya perbedaan sifat dan karekter dari masing-masing karyawan. 3) Selain itu ditemukan beberapa karyawan yang terlambat datang sehingga menimbulkan kurang disiplinya karyawan terhadap waktu. Hasil penelitian ini menunjukan 1) peran pemimpin sangat berpengaruh dan sangat dominan terhadap efektivitas kinerja dan produktivitas keryawan. 2) pemimpin memberikan motivasi kepada karyawan tidak semua karyawan mampu menerima dan menjalankan motivasi yang diberikan kerana adanya perbedaan sifat dan karekter masing – masing karyawan. 3) ditemukan beberapa karyawan yang terlambat datang sehingga menimbulakan kurang disiplinya karyawan terhadap waktu. This study aims to determine: 1) the leader has a very dominant influence on the effectiveness of the performance and productivity of employees, all activities or work in H. Fauzan Restaurant. 2) When the leader provides motivation to employees, not all employees are able to accept and carry out the given motivation because of the different nature and character of each employee. 3) In addition, it was found that several employees were late in arriving, causing a lack of discipline for employees towards time. The results of this study show 1) the role of the leader is very influential and very dominant on the effectiveness of the performance and productivity of employees. 2) leaders provide motivation to employees not all employees are able to accept and carry out the given motivation because of the different nature and character of each employee. 3) it was found that several employees were late in arriving, resulting in a lack of employee discipline towards time.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Peran Kepemimpinan Dalam Memotivasi Karyawan The Role of Leadership in Motivating Employees
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Gusti Muhammad Yusuf
Date Deposited: 14 Sep 2021 04:56
Last Modified: 14 Sep 2021 04:56
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/6328

Actions (login required)

View Item View Item