ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KINERJA KARYAWAN PADA PT.BASIRIH INDUSTRIAL BANJARMASIN

Rahman, Muhammad Aulia (2021) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KINERJA KARYAWAN PADA PT.BASIRIH INDUSTRIAL BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Muhammad Aulia Rahman 16310570.pdf

Download (626kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan dan untuk mengetahui langakah manajemen PT. Basirih Industrial terhadap upaya menigkatkan kinerja karyawan. Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja dalam penelitian ini dibatasi pada Pengetahuan, Kompensasi, Kepemimpianan dan Lingkungan Kerja. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dimana informasi didapatkan melalui wawancara terhadap 10 orang karyawan PT. Basirih Industrial. Hasil dari penelitian ini bertujuan menekankan terhadap pentingnya bagi manajemen PT. Basirih Indutrial untuk memberikan perhatian lebih besar pada variabel yang diteliti diatas. Karena semua variabel tersebut berhubungan erat dengan kinerja karyawan, sehingga bila perusahaan ingin meningkatkan kinerja karyawan nya maka hal tersebut diatas harus diperhatikan, ditingkatkan dan diperbaiki. The purpose of this study is to analyze and determine the factors that affect employee performance and to find out whether the management of PT. Basirih Industrial about efforts to improve employee performance. The factors that influence performance in this study are limited to Knowledge, Compensation, Leadership and the Work Environment. This study uses a qualitative method where information is obtained through interviews with 10 employees of PT. Basirih Industrial.The results of this study aim to emphasize the importance for the management of PT. Basirih Indutrial pays more attention to the variables studied above. Because all of these variables are closely related to employee performance, so if the company wants to improve the performance of its employees, the above must be considered, improved, and improved.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kinerja Karyawan, Pengetahuan, Kompensasi, dan Lingkungan Kerja. Employee Performance, Knowledge, Compensation, and Work Environment.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Muhammad Aulia Rahman
Date Deposited: 18 Oct 2021 02:53
Last Modified: 18 Oct 2021 02:53
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/6804

Actions (login required)

View Item View Item