ANALISIS MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PERCETAKAN GREEN DESIGN PRINTING MARTAPURA

laila, nur (2021) ANALISIS MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PERCETAKAN GREEN DESIGN PRINTING MARTAPURA. Diploma thesis, Universitas Islam kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel skripsi NUR LAILA (17310667) .pdf

Download (236kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Untuk mendeskripsikan faktor-faktor internal yang mendorong kinerja karyawan dipercetakan Green Design Printing Martapura dan untuk mendeskripsikan faktor-faktor eksternal yang mendorong kinerja karyawan di Percetakan Green Design Printing Martapura. Metode penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif, objek penelitian ini adalah Green Design Printing Martapura, pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Faktor-faktor internal yang mendorong kinerja karyawan di Green Design Martapura adalah bekerja niat belajar untuk memperoleh pengalaman kerja, menyalurkan hobi keahlian yang dimiliki , jarak tempuh yang dekat dengan rumah, serta pemimpin yang baik bijaksana (2) Faktor-faktor eksternal yang mendorong kinerja karyawan di Green Design Martapura adalah adalah Kondisi lingkungan pekerjaan, gaji yang sesuai, pengawasan yang dilakukan pimpinan, peraturan tanpa tekanan. This study aims to describe the internal factors that drive employee performance at Green Design Printing Martapura and to describe the external factors that drive employee performance at Green Design Printing Martapura Printing. This research method uses descriptive qualitative research, the object of this research is Green Design Printing Martapura, data collection uses interviews, observation, and documentation. The results of this study indicate that (1) the internal factors that drive employee performance at Green Design Martapura are the intention to learn to gain work experience, channel their hobbies, expertise, distance close to home, and good leaders are wise (2) Factors -External factors that drive employee performance at Green Design Martapura are environmental conditions of work, appropriate salary, supervision carried out by the leadership, regulations without pressure.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan Work Motivation, Employee Performance
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Nur Laila
Date Deposited: 28 Sep 2021 04:11
Last Modified: 28 Sep 2021 04:11
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/6916

Actions (login required)

View Item View Item