ANALISIS SISTEM PENGELOLAAN KEUANGAN UNTUK MELENGKAPI LAPORAN KEUANGAN PADA SHOWROOM MOTOR ANAN

Zamzam, M. Ilham Zafri (2021) ANALISIS SISTEM PENGELOLAAN KEUANGAN UNTUK MELENGKAPI LAPORAN KEUANGAN PADA SHOWROOM MOTOR ANAN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
jurnal jejep.pdf

Download (272kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengelolaan keuangan yang diterapkan oleh pemilik Showroom Motor Anan. Lokasi penelitian berada di jalan Trans Kalimantan Km 22, Anjir Muara. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode analisis data deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara dan dokumentasi. Untuk mendapatkan data yang akurat, peneliti telah melakukan wawancara dengan informan yaitu pemilik Showroom Motor Anan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Showroom Motor Anan sudah menerapkan pengelolaan keuangan dalam hal perencanaan, pencatatan dan pengendalian. Sedangkan untuk pelaporan, Showroom Motor Anan tidak menerapkannya karena keterbatasan waktu dan sumber daya manusia. Kurangnya pengetahuan yang dimiliki pemilik Showroom Motor Anan menyebabkan tidak semua indikator pengelolaan keuangan dapat diterapkan. Namun disisi lain pemilik Showroom Motor Anan mengerti bahwa pengelolaan keuangan ini sangat penting untuk diterapkan. The purpose of this study is to determite the financial management applied by owner of Showroom Motor Anan. The research location is on the Trans Kalimantan street Km 22, Anjir Muara. This type of research is qualitative research using qualitative descriptive data analysis methods. Data obtained through interviews and documentation. To obtain accurate data, researchers have conducted interviews with informants, owner of Showroom Motor Anan. The results show that the Anan Motor Showroom has implemented financial management in terms of planning, recording and controlling. As for reporting, the Anan Motor Showroom did not apply it due to limited time and human resources. The lack of knowledge possessed by the owner of the Anan Motor Showroom causes not all financial management indicators can be applied. But on the other hand, the owner of the Anan Motor Showroom understands that financial management is very important to implement.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem Pengelolaan Keuangan, Laporan Keuangan. Financial Management System, Financial Reports
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: M. Ilham Zafri Zam Zam
Date Deposited: 20 Sep 2021 03:59
Last Modified: 20 Sep 2021 03:59
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/7151

Actions (login required)

View Item View Item