PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA TANAH RAWA KAB BARITO KUALA TERHADAP NILAI KUAT TEKAN DAN KUAT GESER

Tono, Tono (2021) PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA TANAH RAWA KAB BARITO KUALA TERHADAP NILAI KUAT TEKAN DAN KUAT GESER. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Jurnal.Tono.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tanah merupakan salah satu jenis material yang selalu berhubungan dengan konstruksi,baik konstruksi bagunan maupun konstriksi jalan,sehingga tanah menjadi komponen yang sangat diperhatikan dalam perencanaan konstruksi,untuk itu dalam melakukan perencanaan konstruksi harus di lakukan penyelidikan terhadap karakteristik dan kekuatan tanah.Tanah yang diselidiki adalah tanah yang terdapat di wilayah banjarmasin selatan.Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh pencampuran antara fly ash dan tanah rawa terhadap kuat tekan dan kuat geser tanah.Hal ini dilakukan jika mendirikan struktur di atas tanah rawa akan menimbulkan beberapa permasalahan,antara lain kecilnya nilai kuat tekan dan nilai kuat geser pada tanah tersebut.Oleh karna itu sebelum di lakukan pembangunan struktur diatas tanah tersebut,perlu dilakukan stabilisasi tanah.pada penelitian ini di lakukan stabilisasi tanah dengan mengunakan campuran antara fly ash dan tanah rawa. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat dilihat penurunan nilai kuat tekan dan nilai kuat geser, maka dilakukan dengan cara membuat variasi pencampuran fly ash sebesar 10%, 20%, dan 30%. Dari hasil pengujian didapatkan nilai kuat geser maksimum 26,56⁰ dan penurunan nilai kohesi 0,2 kg/cm² pada pencampuran fly ash sebanyak 30%. Pada nilai kuat tekan mencapai nilai maksimum pada campuran 20%, dari 3 variasi yang dilakukan yaitu sebesar 2,48 kg/cm². Semakin besar kadar fly ash yang di tambahkan maka semakin menurun nilai kohesi tanah tersebut, sudut geser dan nilai kuat tekan akan menjadi semakin meningkat walaupun nilai kuat tekan maksimum di pencampuran 20% fly ash. Soil is one type of material that is always related to construction, both building construction and road construction, so that the soil becomes a component that is very considered in construction planning, for that in carrying out construction planning an investigation must be carried out on the characteristics and strength of the soil. This research was conducted to determine the effect of mixing between fly ash and swamp soil on the compressive strength and shear strength of the soil. This is done if erecting a structure on swamp soil will cause several pr oblems, including the small value of compressive strength. and the value of the shear strength of the soil. Therefore, prior to the construction of the structure on the soil, it is necessary to stabilize the soil. In this study, soil stabilization was carried out using a mixture of fly ash and swamp soil. Based on the results of this study, it can be seen that the value of compressive strength and shear strength decreased, then it was done by making variations of mixing fly ash by 10%, 20%, and 30%. From the test results obtained a maximum shear strength value of 26.56⁰ and a decrease in cohesion value of 0.2 kg/cm² in fly ash mixing as much as 30%. The compressive strength value reaches the maximum value in a mixture of 20%, from the 3 variations carried out, which is 2.48 kg/cm². The greater the fly ash content added, the lower the soil cohesion value, the shear angle and the compressive strength value will increase even though the maximum compressive strength value is mixed with 20% fly ash.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Fly Ash, Kuat Tekan Bebas, Kuat Geser Fly Ash, Free Compressive Strength, Shear Strength.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Depositing User: Tono
Date Deposited: 11 Oct 2021 01:20
Last Modified: 11 Oct 2021 01:20
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/7782

Actions (login required)

View Item View Item