ANALISIS FAKTOR – FAKTOR KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA CAFE KEVIN BANJARBARU

Halimah, Nor (2021) ANALISIS FAKTOR – FAKTOR KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA CAFE KEVIN BANJARBARU. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL NOR HALIMAH-dikonversi.pdf

Download (134kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : (1) Mengetahui Faktor Faktor Kepuasan Kerja karyawan Pada Cafe Kevin Banjarbaru. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif melalui observasi, wawancara dan pengamatan serta studi dokumentasi dengan sumber data primer yaitu hasil wawancara dan pengamatan data sekunder yaitu studi literatur yang dilakukan terhadap buku, catatan-catatan yang berhubungan dengan penelitian dan situs internet. This study aims to: (1) determine the factors of employee job satisfaction at Cafe Kevin Banjarbaru. The research method used is a qualitative research method through observation, interviews and observations as well as documentation studies with primary data sources, namely the results of interviews and secondary data observations, namely literature studies conducted on books, records related to research and internet sites.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kepuasan Kerja Job Satisfaction
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Nor Halimah
Date Deposited: 07 Oct 2021 04:38
Last Modified: 07 Oct 2021 04:38
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/7797

Actions (login required)

View Item View Item