KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MEMOTIVASI KINERJA PEGAWAI DI SEKOLAH MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 3 BANJARMASIN

Sari, ratna (2021) KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MEMOTIVASI KINERJA PEGAWAI DI SEKOLAH MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 3 BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel RATNA SARI fix PDF.pdf

Download (155kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Memotivasi Kinerja Pegawai di Sekolah Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Banjarmasin. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Memotivasi Kinerja Pegawai di Sekolah Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Banjarmasin dilihat dari indikator bersifat adil, indikator mendukung tujuan, indikator katalisator, indikator menciptakan rasa aman, indikator sebagai wakil organisasi, indikator sumber inspirasi, indikator bersikap menghargai sudah berjalan dengan baik. Dan faktor yang menghambat yaitu faktor disiplin dan keadilan, faktor sarana dan prasarana dan faktor komunikasi. Upaya untuk mengatasi hal tersebut pemimpin harus bertindak adil, melengkapi dan memperbaiki segala sesuatu yang dapat mendukung tujuan, menjalin komunikasi yang lebih baik kepada semua pegawai agar lebih mudah dalam memotivasi pegawai, dan bertindak lebih tegas dan disiplin untuk meningkatkan motivasi pegawai dalam mencapai tujuan organisasi. The purpose of this study was to determine the Principal's Leadership in Motivating Employee Performance at Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Banjarmasin. The research method uses a qualitative approach with the type of descriptive research. The results showed that the Principal's Leadership in Motivating Employee Performance at Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Banjarmasin seen from indicators that were fair, indicators supported goals, indicators of catalysts, indicators of creating a sense of security, indicators as organizational representatives, indicators of sources of inspiration, indicators of attitude appreciate it went well. And the inhibiting factors are discipline and justice factors, facilities and infrastructure factors and communication factors. Efforts to overcome this, leaders must act fairly, complete and improve everything that can support goals, establish better communication with all employees to make it easier to motivate employees, and act more decisively and disciplined to increase employee motivation in achieving organizational goals.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan, Motivasi, Kinerja Leadership, Motivation, Performance
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Ratna Sari
Date Deposited: 08 Oct 2021 03:04
Last Modified: 08 Oct 2021 03:04
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/7913

Actions (login required)

View Item View Item