Penarikan Paksa Terhadap Objek Jaminan Fidusia yang Tidak Didaftarkan oleh Perusahaan Pembiayaan Berdasarkan Undang-Undang Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan Fidusia

Noor, Muhammad (2021) Penarikan Paksa Terhadap Objek Jaminan Fidusia yang Tidak Didaftarkan oleh Perusahaan Pembiayaan Berdasarkan Undang-Undang Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan Fidusia. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Muhammad Noor.pdf

Download (109kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penarikan paksa objek jaminan fidusia yang tidak terdaftar oleh perusahaan pembiayaan, dan untuk mengetahui akibat hukum Perjanjian Pembiayaan Kendaraan Bermotor yang diajukan gugatan ke Pengadilan karena penarikan paksa. Penelitian ini merupakan penelitian normatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: perusahaan Pembiayaan tidak dapat menarik secara paksa terhadap objek jaminan fidusia yang tidak didaftarkan pada Kantor pendaftaran fidusia, hal ini disebabkan karena kreditor tidak melakukan pendaftaran terhadap objek jaminan seperti yang diwajibkan pada pasal 11 ayat (1) UUJF, sebagai bentuk pemenuhan asas publikasi yang memiliki arti yuridis penting dalam penentuan momentum lahirnya hak kebendaan bagi jaminan fidusia serta momentum kewenangan sebagai pemilik benda jaminan, sehingga kreditor kehilangan haknya seperti yang tertuang dalam pasal 15 ayat (3) UUJF yaitu hak untuk menjual benda yang menjadi objek Jaminan Fidusia atas kekuasaanya sendiri. This study aims to determine whether the forced withdrawal of fiduciary objects that are not registered by the financing company, and to find out the legal consequences of the Motor Vehicle Financing Agreement which is filed in court for forced withdrawal. This research is a normative research. The results show that: Financing companies cannot forcibly withdraw objects of fiduciary security that are not registered with the fiduciary registration office, this is because creditors do not register the object of collateral as required in article 11 paragraph (1) UUJF, as a form of fulfillment the principle of publication which has an important juridical meaning in determining the momentum of the birth of material rights for fiduciary guarantees and the momentum of authority as the owner of the collateral object, so that creditors lose their rights as stated in article 15 paragraph (3) of the UUJF, namely the right to sell objects that are the object of the fiduciary guarantee on his own power.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Penarikan Paksa, Jaminan Fidusia, Perusahaan Pembiayaan Forced Withdrawal, Fiduciary Guarantee, Financing Company
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Muhammad Noor
Date Deposited: 06 Oct 2021 03:37
Last Modified: 06 Oct 2021 03:37
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/8226

Actions (login required)

View Item View Item