PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

NOERMALITA, MILA (2021) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL MILA.pdf

Download (139kB)

Abstract

Perusahaan adalah suatu organisasi yang mempunyai tujuan. Salah satu dari tujuan itu adalah mencari keuntungan. Keuntungan itu bisa tercapai bila kinerja perusahaan efisien dan efektif. Hal tersebut bisa dilihat dari meningkatnya produktivitas. Untuk mencapai tujuan suatu organisasi ada beberapa faktor pendukungnya, salah satunya adalah faktor tenaga kerja. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif Kuantitatif dengan menggunakan penyebaran kuesioner kepada 67 orang karyawan dengan metode purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Lingkungan Kerja berpengaruh Positif Terhadap Produktivitas Karyawan dan dalam penelitian ini juga didapatkan hasil penelitian bahwa Kepuasan Kerja berpengaruh positif terhadap Produktivitas Karyawan, hasil ini sejalan dengan kuesioner yang dibagikan dalam penelitian ini dan hasilnya menunjukan bahwa tignkat produktivitas para karyawan cukup tinggi. Yang artinya Lingkungan kerja dan Kepuasan Kerja Karyawan di perusahaan sudah berjalan sebagai mana mestinya. The company is an organization that has a purpose. One of those goals is to make a profit. This advantage can be achieved if the company's performance is efficient and effective. This can be seen from the increase in productivity. To achieve the goals of an organization there are several supporting factors, one of which is the labor factor. The method used in this research is descriptive quantitative by using questionnaires to 67 employees with purposive sampling method. The results of this study indicate that the work environment has a positive effect on employee productivity and in this study also obtained the results of research that job satisfaction has a positive effect on employee productivity, this result is in line with the questionnaire distributed in this study and the results show that the productivity level of the employees is quite high. Which means that the work environment and employee job satisfaction in the company have been running as they should.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kerja ; Kepuasan Kerja ; Produktivitas Kerja Working Environtment ; Job Satisfaction ; Work Productivity
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Mila Noermalita
Date Deposited: 08 Oct 2021 02:56
Last Modified: 08 Oct 2021 02:56
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/8287

Actions (login required)

View Item View Item