ANALISIS KEBIJAKSANAAN PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN PADA ANNUR ADVERTISING BANJARMASIN

Rahmadi, Rahmadi (2020) ANALISIS KEBIJAKSANAAN PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN PADA ANNUR ADVERTISING BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ANALISIS KEBIJAKSANAAN PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN OMZET.pdf

Download (83kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah sejauh mana kebijaksanaan promosi yang dilakukan oleh Annur Advertising dalam meningkatkan omzet penjualannya. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Untuk mempermudah analisis pembahasan, penulis menggunakan beberapa metode pengumpulan data sebagai bahan analisis untuk dijadikan dalam bentuk skripsi. Metode penelitian yang dipakai penulis dilakukan dengan berbagai cara untuk mengetahui lebih mendalam mengenai teori-teori yang berhubungan dengan penulisan ini. Permasalahan yang dihadapi oleh Perusahaan Percetakan Maju Bersama Banjarmasin ini karena adanya penurunan omzet penjualan, yang mana hal tersebut akan berakibat pula terhadap pendapatan dan kelangsungan perusahaan. Proses kegiatan pemasaran yang dilakukan oleh Annur Advertising Banjarmasin bisa dikatakan sangat sederhana yaitu dengan cara hanya melakukan promosi langsung kepada pelanggan, bersifat dari mulut ke mulut saja, jadi kegiatan pemasaran melalui media yang lain sangat jarang dilakukan oleh Annur Advertising Banjarmasin. Dalam usaha peningkatan omzet penjualan, maka sebaiknya Annur Advertising Banjarmasin perlu melakukan perbaikan pada saluran promosinya. Adapun promosi yang dapat disarankan oleh penulis disini adalah dengan cara memasang iklan pada media-media masa yang ada diwilayah kota Banjarmasin atau memanfaatkan jejaring sosial. The purpose of this study is the extent of promotional policies carried out by Annur Advertising in increasing sales turnover. This type of research is a qualitative descriptive study. To simplify the analysis of the discussion, the authors use several data collection methods as material for analysis to be made in the form of a thesis. The research method used by the author is carried out in various ways to find out more deeply about the theories related to this writing. The problems faced by the Banjarmasin Joint Forward Printing Company are due to a decrease in sales turnover, which will also affect the company's revenue and sustainability. The process of marketing activities carried out by Annur Advertising Banjarmasin can be said to be very simple, that is by only conducting direct promotions to customers, it is by word of mouth, so marketing activities through other media are very rarely carried out by Annur Advertising Banjarmasin. In an effort to increase sales turnover, Annur Advertising Banjarmasin should make improvements to its promotional channels. The promotion that can be suggested by the author here is by placing advertisements on mass media in the city of Banjarmasin or utilizing social networking.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Promosi; Omzet Penjualan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Rahmadi Rahmadi
Date Deposited: 11 Jul 2020 03:29
Last Modified: 11 Jul 2020 03:30
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/843

Actions (login required)

View Item View Item