PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA PENGADILAN AGAMA PELAIHARI

rijani, muhammad hatta (2021) PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA PENGADILAN AGAMA PELAIHARI. Masters thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel Hatta.pdf

Download (153kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja secara parsial terhadap kepuasan kerja pegawai, selain itu untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja secara parsial terhadap kepuasan kerja pegawai dan untuk mengetahui pengaruh antara disiplin kerja dan motivasi kerja secara simultan terhadap kepuasan kerja pegawai pada Pengadilan Agama Pelaihari. Metode yang digunakan adalah pendekatan penelitian kuantitatif dan instrumen penelitian dengan koesioner yang dianalisis dengan Regresi Linier Sederhana dan Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa disiplin kerja berpengaruh secara parsial terhadap kepuasan kerja pegawai. Selain itu lingkungan kerja berpengaruh secara parsial terhadap kepuasan kerja pegawai. Serta disiplin kerja dan motivasi kerja berpengaruh secara simultan terhadap kepuasan kerja pegawai pada Pengadilan Agama Pelaihari. This study aims to determine the effect of work discipline partially on employee job satisfaction, in addition to knowing the effect of work motivation partially on employee job satisfaction and to determine the effect of work discipline and work motivation simultaneously on employee job satisfaction at the Pelaihari Religious Court. The method used is a quantitative research approach and research instruments with questionnaires which are analyzed by Simple Linear Regression and Multiple Linear Regression. The results showed that work discipline partially influences employee job satisfaction. In addition, the work environment has a partial effect on employee job satisfaction. As well as work discipline and work motivation simultaneously influence the job satisfaction of employees at the Pelaihari Religious Court.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja Work Discipline, Work Motivation, Employee Job Satisfaction
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
Depositing User: Muhammad Hatta Rijani
Date Deposited: 30 Dec 2021 02:39
Last Modified: 30 Dec 2021 02:54
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/9117

Actions (login required)

View Item View Item