Tinjauan Yuridis Keadilan Restoratif dan Diversi dalam Perkara Pidana Anak di Indonesia.

Mahdi, Mahdi (2023) Tinjauan Yuridis Keadilan Restoratif dan Diversi dalam Perkara Pidana Anak di Indonesia. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
PENGESAHAN.pdf

Download (55kB)
[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (39kB)
[img] Text
Abstak Mahdi 18810569 _removed.pdf

Download (275kB)

Abstract

“Dewasa ini sering terjadi persoalan-persoalan tindak pidana yang melibatkan pelaku, korban, dan saksi, pada umumnya tindak pidana nyais semua dilakukan oleh orang dewasa tetapi muncunya kasus tindak pidana anak ini diluar dugaan, seiiring berjalanya watu dan perkembang zaman kini yang merubah pradigma tentang penghukuman terhadap anak menjadi sepele padahal sangat penting karena berdampak pada kelangusngan hidup anak dimasa depan, seoang anak berhak untuk hidup dan dan berhak mendapatkan perlindungan terutama perlindungan hukum, setiap anak yang berkonflik hukum maka tidak bisa lepas dengan keadilan, peran keadilan memicu pada sistem peradilan yang dimana akan diselesaikan melalui proses di pengadilan”. Metode pendekatan yang digunakan yaitu penelitian yuridis normatif, yang bersifat analisis kualitatif. Penelitian ini menunjukkan pentingnya pendekatan Keadilan Restoratif dan eksistensi diversi dalam penyelesaian perkara tindak pidana anak untuk mengubah paradigma penghukuman pidana menjadi pemulihan hubungan pelaku-korban-masyarakat”. “Dari penelitian ini mengarah pada penegakan hukum terhadap anak melalui Keadilan Restoratif Dan Diversi dalam Perkara Pidana Anak Di Indonesia, maka diperlukan untuk menindak lanjuti dan menyelesaikan dengan sistem peradilan pidana anak yang efektif agar menjaga kelangusngan hidup anak dan pisikologis anak, anak yang berkonflik hukum ada bebrapa faktor diantarnya; faktor ekonomi, faktor lingkungan keluarga, fakor perkembangan sosial, dan faktor lingkungan terdekat anak, hal ini melibatan banyak pihak didalamnya yakni Korban, Pelaku, Keluarga Korban/pelaku, saksi dan masyarakat maka dierlukan penangan khusus yang dimana peran serta Majelis Hakim yang Ahli dibidangnya mampu memberikan keadilan yang seimbang melalui Proses Diversi dan melalui alternatifnya yakni Keadilan Restoratf. Nowadays, there are often problems of criminal acts involving perpetrators, victims, and witnesses, in general, criminal acts are all committed by adults but the occurrence of cases of child crimes is beyond expectations, as far as the development of the watu and the development of today that changes the pradigma about the punishment of children to be trivial even though it is very important because it has an impact on the survival of children's lives in the future, as children have the right to live and and are entitled to protection, especially legal protection, every child who has a legal conflict cannot be separated from justice, the role of justice triggers in the judicial system which will be resolved through proceedings in court. The method of approach used is normative juridical research, which is qualitative analysis. This research shows the importance of the Restorative Justice approach and the existence of diversion in solving child criminal cases to change the paradigm of criminal punishment to rape recovery of perpetrators-victims-communities. From this research leading to law enforcement against children through Restorative Justice and Diversion in Children's Criminal Cases in Indonesia, it is necessary to follow up and resolve with an effective juvenile criminal justice system in order to maintain the survival of children and children's pictorials, children in legal conflict there are several factors that are delivered; economic factors, family environmental factors, social development factors, and children's closest environmental factors, this involves many parties in it, namely victims, perpetrators, victims/ perpetrators' families, witnesses and the community, so special handlers are needed where the participation of the Panel of Judges who are experts in their fields is able to provide balanced justice through the Diversion Process and through the alternative, namely Restoratf Justice

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Keadilan Restoratif, Diversi, Pidana Anak
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Mahdi
Date Deposited: 11 Feb 2023 03:00
Last Modified: 11 Feb 2023 03:00
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/14894

Actions (login required)

View Item View Item