APLIKASI PENGOLAHAN DATA BAHAN BAKU DAN BAHAN JADI PLYWOOD PADA PT. TANJUNG RAYA PLWYOOD

Prabowo, Catur (2021) APLIKASI PENGOLAHAN DATA BAHAN BAKU DAN BAHAN JADI PLYWOOD PADA PT. TANJUNG RAYA PLWYOOD. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEL Catur Ridho Arianto Prabowo.pdf

Download (678kB)

Abstract

PT. Tanjung Raya Plywood merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produksi kayu lapis yang menghasilkan 2 jenis kualitas produk plywood grade 1 kualitas 100% sesuai standar yang ditetapkan dan grade 2 downgraded plywood yang memiliki cacat tidak memenuhi kriteria standar grade 1. Cacat produksi dapat menyebabkan pemborosan dalam penggunaan bahan baku yang tersedia. Pencatatan penggunaan bahan baku masih ditulis kedalam buku catatan dan menggunakan Ms. Office Excel untuk pembuatan laporan perusahaan. Sulit untuk melakukan pengolahan data secara teratur dan dapat terjadinya duplikasi data serta masalah lainnya. Dari permasalahan yang ada maka di bangun suatu aplikasi pengolahan data bahan baku dan bahan jadi plywood pada PT. Tanjung Raya Plywood. Adanya aplikasi membuat bagian admin produksi lebih mudah mengelola bahan baku plywood dan lebih baik dalam pembuatan laporan serta membuat pekerjaan pengolahan data bahan baku plywood menjadi lebih efektif dan efisien. PT. Tanjung Raya Plywood is a company engaged in the production of plywood which produces 2 types of product quality, grade 1 plywood, 100% quality according to the set standards and grade 2 downgraded plywood which has a defect that does not meet the grade 1 standard criteria. available raw materials. Records of the use of raw materials are still written into the notebook and using Ms. Office Excel for company report creation. It is difficult to perform data processing regularly and data duplication and other problems may occur. From the existing problems, a data processing application for raw materials and plywood was built at PT. Tanjung Raya Plywood. The existence of an application makes it easier for the production admin section to manage plywood raw materials and makes better reports and makes the data processing work of plywood raw materials more effective and efficient.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, Pengolahan, Bahanbaku, Plywood, PHP, MySQL, Web
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Catur Ridho Arianto Prabowo
Date Deposited: 28 Jun 2021 03:05
Last Modified: 28 Jun 2021 03:05
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/5968

Actions (login required)

View Item View Item