ANALISIS LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. RAJAWALI NUSINDO CABANG BANJARMASIN

Rahimah, Rahimah (2020) ANALISIS LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. RAJAWALI NUSINDO CABANG BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
artikel rahimah 2-dikonversi.pdf

Download (185kB)

Abstract

Rahimah, 2019, Analisis Lingkungan Kerja dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Rajawali Nusindo Cabang Banjarmasin, Pembimbing I: Hj. Sulastini, Pembimbing II: Noorlaily Maulida Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Kondisi lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Rajawali Nusindo Cabang Banjarmasin; (2) Motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT. Rajawali Nusindo Cabang Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Populasi penelitian ini seluruh karyawan PT. Rajawali Nusindo Banjarmasin sebanyak 34 karyawan tidak termasuk Kepala Cabang dan sampel diambil dari keselurahan populasi. Teknik pengambilan data, yaitu kuesioner, wawancara, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan (1) Hasil kuesioner yang dibagikan kepada 34 karyawan dengan rata-rata indeks variabel indeks variabel lingkungan kerja 85.68% yang menunjukkan sangat setuju atas keseluruhan kondisi lingkungan kerja antar rekan kerja, atasan, dan bawahan terjalin dengan baik; (2) Hasil kuesioner yang dibagikan kepada 34 karyawan dengan rata-rata indeks variabel indeks variabel motivasi 86.07% yang menunjukkan sangat setuju atas keseluruhan motivasi yang berorientasi pada kebutuhan akan pencapaian; (3) Hasil kuesioner yang dibagikan kepada 34 karyawan dengan rata-rata indeks variabel kinerja 85.87% yang menunjukkan sangat setuju atas keseluruhan tugas dan kemampuan karyawan dalam target, kualitas, dan waktu penyelesaian berjalan dengan baik. Rahimah, 2019, Work Environment and Motivation Analysis on Employees Performance PT. Rajawali Nusindo Branch Banjarmasin. Guidance I: Hj. Sulastini, guidance: Noorlaily Maulida The purpose of this research is to knowing: (1) Work environment condition of employees performance at PT. Rajawali Nusindo Branch Banjarmasin; (2) Work motivation of employees performance at PT. Rajawali Nusindo Branch Banjarmasin. This research used analysis descriptive kualitatif. The population of this research is all of employees at PT. Rajawali Nusindo Branch Banjarmasin as much 34 employees not including Branch Head and the sampel take from whole of population. Data collection techniques are quetionnaires, interviews, and observation. The results of the study are (1) The results of the questionnaires distributed to 34 employees with indeks averages environmental work variabel 85.68% which shows very much agree for all of the conditions of the environmental work between co-workers, leader, and sub-ordinate bind up with good; (2) The results of the questionnaires distributed to 34 employees with indeks averages motivation variabel 86.07% which show very much agree for all motivation oriented towards the need for achievement; (3) The results of the questionnaires distributed to 34 emplyoyees with indeks averages performance variabel 85.87% which shows very much agree for all the duties and abilities of employees in target, quality, and completion time goes well.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi, Lingkungan Kerja, Kinerja Karyawan Motivation, Work Environment, Employee Performance
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Rahimah
Date Deposited: 29 Mar 2021 02:58
Last Modified: 29 Mar 2021 02:58
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/1267

Actions (login required)

View Item View Item