Hadi, Abdul (2023) SISTEM INFORMASI TERPADU PADA KOPERASI WARKO DIGITAL NUSANTARA BERBASIS WEB. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.
![]() |
Text
lembar pengesahan.pdf Download (98kB) |
![]() |
Text
Surat pernyataan keaslian.pdf Download (33kB) |
![]() |
Text
artikel-ilmiah-abdul-hadi-18630193_Compressed_removed.pdf Download (33kB) |
Abstract
Perusahaan start-up yang bergerak di bidang digitalisasi dan membantu warung yaitu Warko.id. Di era pandemi ini, aktivitas fisik dibatasi untuk mengurangi penularan virus. Hal ini juga menciptakan pola kebiasaan baru, yaitu perpindahan aktivitas dan perubahan mobilitas dari offline ke online, termasuk aktivitas transaksi. Banyak pemerintah di dunia menginstruksikan warganya untuk menggunakan transaksi non tunai untuk mengurangi penularan COVID-19.. Sistem Informasi Terpadu Pada Koperasi Warko Digital Nusantara diolah menggunakan metode pengumpulan data seperti observasi, wawancara, Desain aplikasi menggunakan model rancangan Unifield Modeling Language (UML) sedangkan untuk bahasa pemprograman menggunakan PHP 5 dengan basis data MySql dan menggunakan bootstrap untuk mempermudah pengembangan aplikasi. Dibuatnya aplikasi ini agar membantu administrasi untuk pengelolaan data. Aplikasi ini membantu administrasi untuk pengelolaan data. Dengan adanya sistem ini dapat meningkatkan pelayanan. Proses penyimpanan data sudah terintegrasi dalam database sehingga memberikan kemudahan dalam proses pencarian data dan pembuatan laporan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | warko, terpadu, Web |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Depositing User: | Abdul Hadi |
Date Deposited: | 16 Jan 2023 03:14 |
Last Modified: | 23 Oct 2023 04:44 |
URI: | http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/14491 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |