Yusri, Muhammad (2023) PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA RUMAH MAKAN SOTO BANG AMAT BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.
Text
abstrak.pdf Download (295kB) |
|
Text
Pengesahan Skripsi.pdf Download (150kB) |
|
Text
Pernyataan keaslian skripsi.pdf Download (192kB) |
Abstract
Muhammad Yusri, 2022, Pengaruh Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Rumah Makan Soto Bang Amat Banjarmasin, Pembimbing I : Dr. Hj.Sulastini, Pembimbing II : Hj. Risnawati, Penelitian ini dilakukan dengan penggunaan penelitian deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan dengan survey terjun kelapangan secara langsung serta melakukan wawancara langsung dengan pemilik dan karyawan dari Rumah Makan Soto Bang Amat Banjarmasin. Berdasarkan penelitian yang telah dilaksanakan oleh si peneliti, maka ada terdapat beberapa kendala atau masalah yang terdapat di Rumah makan soto Bang amat Banjarmasin yaitu tentang perihal kedisiplinan para karyawan. Maka ada pun kendala atau pun masalah yang sedang dihadapi oleh para karyawan Rumah makan Soto Ialah Disaat bagian Kehadiran, yang dimana seringnya terjadi keterlambatan disaat masuk kerja. Maka didalam hal ini tentu dapat menyebabkan pengusaha memikirkan cara agar kendala atau masalah ini dapat diatasi. Adapun hasil dari penelitian skripsi ini dapat mengungkap dari sudut pandang internal serta eksternal.Berdasarkan penelitian yang dilihat dari sudut pandang internal yang dimana hasil pelatihan atau pengajaran yang pernah diberikan kepada para karyawan ternyata efektivitas nya masih kurang Serta masih diragukan. Maka dengan hal ini jalannya proses pendidikan baik itu dari segi merencanakan, melaksanakan, serta pengawasan kepada aktivitas pendidikan yang dapat masih bisa dikatan sangat kurang yang disamping waktu pendidikan yang dibilang singkat,para pengajar yang kurang serta masih kurangnya alat fasilitas infrastruktur yang terbilang sangat kurang memadai. Sedangkan dilihat dari segi sudut pandang eksternalnya ialah masih terkait dengan situasi serta kondisi dari masyarakat dan pembeli, yang dimana perlu diperhatikan ialah permintaan tuntutan dari pembeli yang semakin hari semakin meningkat daya pembeliannya serta sangat diinginkan teknologi yang maju dapat seharusnya diimbangi dengan majunya dari sumber daya manusianya.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, Kinerja Karyawan |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Depositing User: | Muhammad Yusri |
Date Deposited: | 24 Jul 2023 01:41 |
Last Modified: | 24 Jul 2023 01:41 |
URI: | http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/17090 |
Actions (login required)
View Item |