Musyarafah, Abadiyatul (2023) APLIKASI LAYANAN KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB PADA BKPSDM KABUPATEN KAPUAS. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.
![]() |
Text
pengesahan skripsi.pdf Download (83kB) |
![]() |
Text
pernyataan keaslian skripsi.pdf Download (146kB) |
![]() |
Text
abstrak (13)_removed.pdf Download (28kB) |
Abstract
Dalam pelaksanaan pelayanan perbaikan data kepegawaian pada kantor BKPSDM pelayanan yang dilakukan masih belum maksimal yaitu pegawai harus mendatangi kantor meminta formulir pengajuan perbaharuan data pegawai. Jika data formulir sudah lengkap pegawai mengantar berkas kembali kekantor kemudian diproses ke aplikasi BKN data yang sudah di proses di print out hasilnya. Jika pegawai ingin memperbaiki nama atau nip harus dibuatkan surat pengantar dan persyaratan terlebih dahulu baru bisa diproses ke BKN Pusat. Berkas yang sudah selesai di diproses biasanya dikirim melalui via ekspedisi atau dibawa langsung ke kantor BKN Pusat dan menunggu hasilnya paling cepat tiga bulan baru dapat diproses.Aplikasi Layanan Kepegawaian Berbasis Web Pada BKPSDM Kabupaten Kapuas memiliki empat jenis pengajuan perbaikan yaitu perbaikan data pegawai, perbaikan data jabatan dan unit kerja, pegawai perbaikan data Pendidikan, perbaikan data pasangan dan perbaikan data anak.Pembangunan Aplikasi Pelayanan Perbaikan Data Pegawai ini menggunakan dua metode penelitian. Metode pertama yaitu metode pengumpulan data dari studi pustaka dan wawancara. Metode yang kedua yaitu menggunakan metode waterfall untuk pembangunan sistem. Kemudian untuk pengujian sistem menggunakan metode pengujian blackbox. Dalam penelitian ini masih terdapat banyaknya kekurangan pada sistem yang dibuat seperti belum ada nya fitur notifikasi untuk mengetahui data pengajuan mana yang masuk pertama kali, maka disarankan sistem ini menambahkan fitur notifikasi dan dapat lebih dikembangkan lagi dengan pemanfaatan sistem berbasis mobile sehingga sistem ini dapat lebih mudah di akses oleh pegawai dalam mengisi form pengajuan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Applications, BKN, Employees, Services, Repairs |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Depositing User: | Abadiyatul Musyarafah |
Date Deposited: | 19 Aug 2023 01:17 |
Last Modified: | 19 Aug 2023 01:17 |
URI: | http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/17213 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |