PERANCANGAN BELT CONVEYOR UNTUK MATERIAL BATUBARA DENGAN KAPASITAS 20 TON/JAM

Swara, Jaka (2024) PERANCANGAN BELT CONVEYOR UNTUK MATERIAL BATUBARA DENGAN KAPASITAS 20 TON/JAM. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
FILE PDF ABSTRAK.pdf

Download (114kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING.pdf

Download (91kB)
[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (105kB)
[img] Text
FILE PDF ABSTRAK1.pdf

Download (60kB)

Abstract

ABSTRAK Perencanaan ini bertujuan untuk menghasilkan desain dan gambar kerja konstruksi Belt Conveyor Kapasitas 20 Ton/Jam sebagai alat bantu angkut material batubara yang kuat, kokoh, aman, dan efisien sehingga proses mobilitas material batubara dapat berjalan dengan lancar dan effisien. Proses perancangan Belt Conveyor Kapasitas 20 Ton/Jam ini dilakukan dengan tahapan yaitu perencanaan dan penjelasan tugas/fungsi, perencanaan konsep produk (gambar kerja). Analisis teknik meliputi analisis belt, roller idler, roller conveyor, daya motor, momen yang terjadi pada poros input dan output, roda gigi serta bantalan. Tenaga penggerak Belt Conveyor Kapasitas 20 Ton/Jam. Perancangan ini direncanakan menggunakan sabuk dengan jenis sabuk RO-PLY 200/2 berbahan karet dan katun yang menutupi rangka kawat baja dan terdiri dari beberapa lapisan, mempunyai panjang 12 m, lebar 600 mm dan tebal 10 mm. Roller berdiameter 89 mm. Sedangkan motor penggerak berdaya 1,4 HP

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Belt coveyor, kapasitas 20 Ton/jam.
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Jaka Swara
Date Deposited: 17 May 2024 01:39
Last Modified: 17 May 2024 01:39
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/22750

Actions (login required)

View Item View Item