PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL BARISTA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI BLACKINDUSTRIES COFFEE BANJARMASIN

Hakiki, Ahmad (2024) PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL BARISTA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI BLACKINDUSTRIES COFFEE BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Ahmad Hakiki 19110138 Abstrak.pdf

Download (33kB)
[img] Text
Lembar pengesahan Ahmad Hakiki.pdf

Download (279kB)
[img] Text
Lembar Pernyataan Keaslian Skripsi Ahmad Hakiki.pdf

Download (341kB)

Abstract

Latar belakang penelitian ini dilihat dari perkembangan kedai kopi di Kota Banjarmasin yang semakin meningkat. Maka dari itu strategi bisnis yang baik sangat diperlukan khususnya dalam hal pelayanan. Bertujuan untuk mengetahui komunikasi yang digunakan dan pengaruhnya bagaimana terhadap kepuasan konsumen di Blackindustries Coffee Banajarmasin. Menggunakan 94 sampel pelanggan dan dengan teknik insidental. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitiaan ini yaitu observasi, dokumentasi, dan penyebaran kusisioner dan kemudian dianalisis menggunakan regresi linier sederhana, korelasi rank Spearman, koefesien determinasi, dan hipotesis. Hasil regresi linier sederhana menunjukkan signifikasi 0,000 dan dinyatakan kurang dari pada nilai probabilitas 0,1. Korelasi ranks spearman menghasilkan 0,892 yang artinya terdapat hubungan yang sangat kuat dan nilai korelasi yang positif artinya hubungan mengarah ke hubungan yang positif. Hasilnya 75,9% kepuasan konsumen dipengaruhi oleh komunikasi interpersonal baristanya, dan 24,1% dipengaruhi hal lain. Hipotesis Ha pada penelitian ini diterima yang berbunyi semakin baik komunikasi interperosnal, maka semakin meningkat kepuasan konsumennya. Kata Kunci: Komunikasi Interpersonal, Barista, Kepuasan Konsumen.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Interpersonal, Barista, Kepuasan Konsumen.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Depositing User: Ahmad Hakiki
Date Deposited: 20 May 2024 01:40
Last Modified: 20 May 2024 01:40
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/23396

Actions (login required)

View Item View Item