PENGARUH KOMUNIKASI PIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR DINAS SOSIAL KABUPATEN KAPUAS

Pancarayano, Jodi (2024) PENGARUH KOMUNIKASI PIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR DINAS SOSIAL KABUPATEN KAPUAS. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Abstrak Jodi Pancarayano.pdf

Download (94kB)
[img] Text
Pengesahn Jodi.pdf

Download (124kB)
[img] Text
Pernyataan Jodi.pdf

Download (98kB)

Abstract

Komunikasi dalam suatu organisasi dapat didefinisikan sebagai pertunjukan dan penafsiran pesan diantara unit-unit komunikasi yang merupakan bagian dari suatu organisasi tertentu. Kinerja seorang pegawai berpengaruh besar dalam organisasi, berkaitan dengan tugas masing-masing pegawai, sehigga setiap pegawai harus mempunyai kompetensi, kemampuan individual akan mempengaruhi bagaimana sikap, perilaku dan pengambilan keputusan dalam permasalah pekerjaan, agar hasil pencapaian maksimal atau sebaliknya. Pendekatan yang digunakan dalam kuantitatif, Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah seluruh pegawai di Kantor Dinas Sosial Kabupaten Kapuas berjumlah 104 orang, dengan sampel 51 responden dengan rumus slovin. Instrumen penelitian ini menggunakan kuesioner yang dianalisis dengan uji linier sederhana. Hasil penelitian menunjukan bahwa Komunikasi pimpinan (X) memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja pegawai di Kantor Dinas Sosial Kabupaten Kapuas. Dibuktikan dengan nilai signifikansi sebanyak thitung > ttabel = 2,217 > 2,00958maka maka Ho ditolak dan H1 diterima dan nilai sig sebanyak 0,031, di bawah 0,05, yang artinya artinya Komunikasi pimpinan (X) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja pegawai di Kantor Dinas Sosial Kabupaten Kapuas, maka hipotesis diterima.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Pimpinan, Kinerja Pegawai.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: UPT PPJ
Date Deposited: 27 Aug 2024 05:58
Last Modified: 27 Aug 2024 05:58
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/25255

Actions (login required)

View Item View Item