APLIKASI PENGELOLAAN BUKU DENGAN BARCODE BERBASIS WEB DI PERPUSTAKAAN KEJAKSAAN TINGGI KALIMANTAN SELATAN

Akmal, M. (2024) APLIKASI PENGELOLAAN BUKU DENGAN BARCODE BERBASIS WEB DI PERPUSTAKAAN KEJAKSAAN TINGGI KALIMANTAN SELATAN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (471kB)
[img] Text
Pengesahan pembimbing dan penguji.pdf

Download (290kB)
[img] Text
Pernyataan keaslian skripsi.pdf

Download (166kB)
[img] Text
ARTIKEL M. AKMAL.pdf

Download (17kB)

Abstract

ABSTRAK Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan memiliki perpustakaan yang dikelola oleh bidang kepegawaian dan bisa di akses oleh pegawai maupun Masyarakat luas. Saat ini pengelolaan data peminjaman buku perpustakaan pada Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan masih dikelola dengan sistem yang masih manual menggunakan buku besar sehingga terkadang ada saja data peminjam sering hilang bahkan ada buku yang tidak kembali ke perpustakaan, sedangkan jika melihat dari perkembangan zaman sudah banyak perpustakaan yang menggunakan aplikasi desktop maupun berbasis website, serta sulitnya peminjam yang tidak memiliki member maupun peminjam yang memiliki member namun kehilangan kartu membershipnya untuk meminjam buku, sehingga menyulitkan bagian kasubag ataupun petugas Perpustakaan untuk memproses peminjaman. Untuk pengembangan kedepannya diharapkan agar sistem ini juga bisa digunakan untuk membership secara online. Sehingga membership juga mendapatkan informasi buku yang tersedia di Perpustakaan, agar jika buku tidak tersedia membership tidak perlu repot untuk datang ke Perpustakaan dan Untuk pengembangan kedepannya sistem ini bisa dilakukan penambahan fitur denda keterlambatan, berupa pemberitahuan biaya denda keterlambatan saat pengembalian buku Kata Kunci: Aplikasi, CodeIgniter, Perpustakaan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, CodeIgniter, Perpustakaan
Subjects: Q Science > QH Natural history
T Technology > T Technology (General)
T Technology > TR Photography
Depositing User: M. Akmal
Date Deposited: 03 Sep 2024 02:34
Last Modified: 03 Sep 2024 02:34
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/25540

Actions (login required)

View Item View Item