Analisis Peranan Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Candi Artha Kabupaten Tanah Laut

Amelia, Kiki (2020) Analisis Peranan Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Candi Artha Kabupaten Tanah Laut. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Kiki Amelia_16310711-dikonversi.pdf

Download (141kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji : (1) Peranan Motivasi terhadap kinerja karyawan, (2) Peranan dan pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan, (3) Motivasi dan lingkungan kerja yang bisa memberikan pengaruh positif terhadap kinerja karyawan PT. Candi Artha Kabupaten Tanah Laut. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan data yang diperoleh dari hasil wawancara, kuesioner dan observasi. Populasi penelitian sebanyak 30 orang responden. Lokasi penelitian beralamat di Desa Tajau Pecah Kecamatan Batu Ampar Kabupaten Tanah Laut. Hasil penelitian menunjukkan 1) Motivasi yang diberikan dapat meningkatkan kualitas kinerja karyawan PT. Candi Artha Kabupaten Tanah Laut, 2) Lingkungan kerja yang baik dan kondusif akan meningkatkan semangat kerja karyawan dimana hal itu akan memberikan dampak positif terhadap kinerja karyawan PT. Candi Artha Kabupaten Tanah Laut. This study aims to examine: (1) The Role of Motivation on employee performance, (2) The role and influence of the work environment on employee performance, (3) Motivation and work environment that can provide a positive influence on the performance of employees of PT. Candi Artha Tanah Laut Regency. The method used is descriptive qualitative with data obtained from interviews, questionnaires, and observations. Population research of 30 respondents. The research location at Tajau Pecah Village Batu Ampar District Tanah Laut Reegency. The result of the study show that : 1) Motivation provided can improve the quality of employee perfomance PT. Candi Artha Tanah Laut Regency, 2) A good and conducive work environment can increase employee morale so that it can have a positive impact on employee perfomance PT. Candi Artha Tanah Laut Regency.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Kerja; Lingkungan Kerja; Kinerja Karyawan. Work Motivation, Work Environment, Employee Perfomance
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Kiki Amelia
Date Deposited: 09 Oct 2020 02:14
Last Modified: 09 Oct 2020 02:14
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/2611

Actions (login required)

View Item View Item